4 Rekomendasi HP Kamera Terbaik Murah Mulai 2 Jutaan, Untuk Ngonten Pas Hasil Foto/Video Berkualitas 

4 Rekomendasi HP Kamera Terbaik Murah Mulai 2 Jutaan, Untuk Ngonten Pas Hasil Foto/Video Berkualitas 

4 Rekomendasi HP Kamera Terbaik Murah Mulai 2 Jutaan, Untuk Ngonten Pas Hasil Foto/Video Berkualitas -freepik.com-

Bagian belakang tersemat tiga buah kamera yang terdiri atas kamera utama 50MP wide angle OIS, kamera ultrawide 8MP dengan bidang pandang 120 derajat dan kamera makro 2MP.

Menariknya lagi, HP ini cocok untuk dijadikan sarana mengonten sebab kamera belakangnya sudah didukung perekaman video 4K di 30FPS. 

BACA JUGA:4 HP Tecno Spesifikasi Tinggi dengan RAM Hingga 12GB dan Baterai Jumbo 6000mAh, Mulai 2 Jutaan Aja

BACA JUGA:Simak 4 Daftar HP Samsung Keluaran 2024 yang Segera Hadir, Ada Entry Level Sampai Flagship Versi Terjangkau

Dengan hasil video yang tajam, kamu bisa cropping tanpa membuat ketajamannya menurun secara drastis. 

Beralih ke bagian depan, kamera selfie berkekuatan 13MP turut hadir untuk mendukung kebutuhan swafoto. 

Sayangnya pada kamera ini hanya mampu menghasilkan video vlog pada resolusi 1080p di 30FPS. 

Kehadiran OIS di kamera Samsung sangat membantu dalam menghasilkan foto yang jernih dan terhindar dari blur. Apalagi saat dipakai untuk pemotretan di malam hari dengan proses shutter yang lebih lama exposure pada hasil foto meningkat. 

BACA JUGA:Inilah 4 Rekomendasi HP Termurah yang Support e-SIM  di Indonesia, Available Hampir Semua Provider 

BACA JUGA:Cuma Rp 100 Ribuan! Review Spesifikasi Lenovo GM2 Pro, TWS Gaming dengan Low Latency dan Waterproof IPX5  

Bicara soal harga,  Samsung Galaxy M34 5G bisa kamu dapatkan mulai 3,2  jutaan. Harga yang tertera ini bisa berbeda-beda di tiap toko. 

4. Poco X6 5G

Rekomendasi HP yang terakhir dalam artikel ini ada dari Poco X6 5G. HP ini dibekali dengan kamera utama 64MP yang disertai OIS.

Pada dua kamera lainnya tersemat sensor 8MP kamera ultrawide dengan fov 118 derajat dan 2MP kamera makro. 

Kamera utama HP ini disertai dengan PDAF dan OIS untuk hasilkan gambar stabil saat memotret dalam kondisi bergerak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: