Review Bedak untuk Kulit Kering Paling Best Seller, yang Anti Cakey dan Nge-Crack, Bikin Makeup Lebih Flawless

Review Bedak untuk Kulit Kering Paling Best Seller, yang Anti Cakey dan Nge-Crack, Bikin Makeup Lebih Flawless

review bedak untuk kulit kering paling best seller-Radar Pekalongan / Istimewa -

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Sedang cari review bedak untuk kulit kering paling best seller? Coba simak artikel ini sampai selesai.

Membahas tentang bedak, produk makeup yang satu ini memang menjadi produk yang paling sering dan paling banyak digunakan oleh para wanita. 

Biasanya bedak ini digunakan untuk beberapa orang yang ingin tampil dengan makeup yang lebih ringan, sat set, tapi tetap elegan, meskipun tanpa base makeup. 

Namun, tak memungkiri bahwa bedak juga biasa digunakan setelah penggunaan foundation, cushion, atau jenis base makeup lainnya. 

BACA JUGA:3 Rekomendasi Cream Pemutih Wajah dari Ponds, Cocok untuk Merawat Kulit Wajah Agar Dua Tingkat Lebih Glowing

BACA JUGA:5 Rangkaian Skincare Rutin Atasi Kulit Kusam dalam Sekejap, Mulai 16 Ribuan Efektif Mencerahkan Wajah Juga!

Nah, karena biasanya bedak ini membantu mengontrol minyak, dan hasilnya cenderung matte. Biasanya akan menimbulkan kondisi kulit yang lebih kering. 

Apabila di kulit kering, bedak jenis ini akan membuat makeup menjadi mudah nge-crack, cakey, dan bahkan terasa sangat kering di kulit wajahnya. 

Oleh karena itu, kali ini kita akan membahas review bedak untuk kulit kering paling best seller untuk kalian semua. 

Review Bedak untuk Kulit Kering Paling Best Seller

1. Wardah Colorfit Velvet Powder Foundation 

Bedak pertama yang cocok untuk kulit yang kering adalah bedak dari Wardah Colorfit Velet Powder Foundation. 

BACA JUGA:DIY Cream Pemutih Wajah Alami Racikan Sendiri dari Bahan Dapur, Bikin Wajah Jadi Putih Glowing dalam 1 Malam

BACA JUGA:3 Daftar Skincare Ponds Pemutih Wajah Terbaik di Indomaret, Cocok untuk Kulit Hitam Dekil Jadi Putih Glowing

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: