4 Rekomendasi Skincare untuk Kulit Berjerawat yang Bikin Mulus, Nyaman di Wajah

4 Rekomendasi Skincare untuk Kulit Berjerawat yang Bikin Mulus, Nyaman di Wajah

4 Rekomendasi Skincare untuk Kulit Berjerawat yang Bikin Mulus, Nyaman di Wajah-Radarpekalongan/istimewa-

Selain itu, bahan tersebut juga akan menjaga skin barrier dan mencegah munculnya jerawat di kemudian hari.

2. Somethinc 2% BHA Salicylic Acid Acne Treatment

Penggunaan serum untuk perawatan kulit berjerawat ternayat juga cukup bagus lho, salah satunya menggunakan Somethinc 2% BHA Salicylic Acid Acne Treatment.

Serum ini akan bekerja dengan cepat untuk mengurangi minyak berlebih dan juga mengurangi tampilan pori-pori besar dalam 14 hari pemakaian saja.

Formulanya akan bekerja untuk membantu mengurangi jerawat dan komedo, serta mencegah terbentuknya jerawat baru.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Serum Avoskin untuk Perawatan Kulit, Mana yang Cocok untukmu?

BACA JUGA:Ini Dia Sunscreen Terbaru Skintific untuk Kulit Berminyak, Oil Control 8 Jam Bebas Kilap Seharian!

Ada salicylic acid yang gentle untuk membersihkan sumbatan pada pori-pori, mengangkat sel kulit mati, dan merlawan bakteri penyebab jerawat.

Kandungan lainnya akan mengatasi sebum berlebih, menenangkan kulit yang kemerahan, dan memperbaiki skin barrier.

Skincare untuk kulit berjerawat ini bisa kamu gunakan secara rutin. Akan terasa sangat nyaman di wajah karena tidak lengkat.

Pokoknya cocok banget buat kamu dengan tipe kulit berminyak sekaligus berjerawat.

BACA JUGA:Review Glad2Glow Blueberry 5% Ceramide Moisturizer, untuk Perawatan Skin Barrier Kulit Kering dan Sensitif

BACA JUGA:2 DIY Masker Racikan Sendiri untuk Kulit Menua dari Bahan Alami yang Mudah Didapatkan

3. Whitelab Acne Care Moisturizer Gel

Skincare untuk kulit berjerawat berikutnya adalah moisturizer yang tidak hanya melembapkan, tapi juga meredakan dan mengurangi jerawat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: