Perlu Kamu Hindari, Inilah 5 Sayuran yang Harus Dihindari Penderita Asam Urat

Perlu Kamu Hindari, Inilah 5 Sayuran yang Harus Dihindari Penderita Asam Urat

sayuran yang harus dihindari penderita asam urat--Freepik

BACA JUGA:Klinik Pratama Unikal Beri Layanan Kesehatan Gratis kepada Masyarakat di Festival Balon Unikal

BACA JUGA:4 Rekomendasi Obat Diet yang Aman dan Bpom di Apotek

5. Kacang Polong

Sayuran yang harus dihindari penderita asam urat, selanjutnya adalah kacang polong yang biasanya sering ditemukan pada masakan tumis.

Memiliki rasa yang renyah dan juga lezat, ternyata kacang polong ini memiliki kandungan purin yang cukup tinggi, dan tidak disarankan dikonsumsi penderita asam urat.

Jika kamu ingin mengkonsumsinya, dianjurkan untuk tidak lebih dari 85 gram per hari, dan tidak lebih dari 5 kali dalam seminggu.

Itulah informasi mengenai apa saja sayuran yang harus dihindari penderita asam urat, jika kamu sudah mengetahuinya lebih baik hindari ya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: