Tanaman Dibenci Tikus, Ada Yang Bisa Dijadikan Tanaman Hias untuk Usir Tikus Secara Alami

Sabtu 30-09-2023,16:22 WIB
Reporter : Hadi Waluyo
Editor : Hadi Waluyo

Baca juga:Pantas Tikus Dalam Islam Disebut Hewan Fasik, Ini 7 Penyakit yang Disebabkan Tikus Jika Berkeliaran di Rumah

Baca lagi:Mengenal Leptospirosis, Penyakit yang Ditularkan melalui Kencing Tikus

4. Rosemary

Aroma herbal yang kuat dari tanaman rosemary juga bisa mengusir tikus. Coba tanam tanaman ini di taman pekarangan atau halaman rumah, atau dalam pot di dalam rumah. Kita juga bisa mengeringkan daunnya dan meletakkannya di sudut-sudut rumah yang rentan didatangi tikus.

5. Catnip

Tanaman catnip disukai oleh kucing, musuh alami tikus. Tikus pun tidak suka aroma tanaman ini. Untuk usir tikus, coba tanam catnip di luar rumah atau dalam pot di dalam ruangan. 

6. Daun salam

Dengan aromanya yang kuat dan tajam, tikus membenci aroma daun salam. Kita bisa meletakkan daun salam di lokasi yang sering dilewati tikus dan di sarang tikus. Jangan lupa? Ganti daun salam yang sudah kering secara berkala agar aromanya tetap berasa.

7. Bawang putih

Aroma bawang putih yang menyengat tidak disukai oleh tikus. Coba taruh beberapa siung bawang putih di sudut-sudut rumah yang rawan didatangi tikus. 

Beberapa tanaman di atas bisa ditanam di rumah sebagai tanaman hias. Selain lingkungan rumah kian asri dan indah, keberadaan beberapa tanaman di atas juga bisa mengusir tikus dari lingkungan rumah. 

Kategori :