RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Apakah timun suri aman untuk ibu hamil? Apakah ada manfaat timun suri untuk kesehatan ibu hamil? Pertanyaan ini mungkin sering ditanyakan oleh sebagian ibu hamil, mungkin salah satunya kalian.
Tenang saja bun, selain memiliki rasa yang enak dan menyegarkan, timun suri ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, terutama kesehatan ibu hamil.
Yap, timun suri aman dan sangat boleh dikonsumsi oleh ibu hamil. Ditambah berbagai kandungan nutrisi di dalamnya membuat timun suri ini memiliki banyak manfaat yang baik untuk kesehatan ibu hamil.
Adapun beberapa manfaat timun suri untuk kesehatan ibu hamil yakni sebagai berikut
BACA JUGA:9 Makanan Pantangan Bagi Penderita Asam Urat, Tak Hanya Sekedar Jeroan dan Durian
BACA JUGA:Ini Dia 10 Obat Asma di Apotek yang Ampuh, Lengkap dengan Harganya
1. Sumber Antioksidan
Manfaat timun suri untuk kesehatan ibu hamil yang pertama adalah sebagai sumber antioksidan.
Sumber antioksidan ini dimanfaatkan untuk menghindarkan ibu hamil dari paparan virus, bakteri maupun radikal bebas yang berbahaya.
Sehingga ibu hamil dapat terhindari dari berbagai penyakit baik penyakit yang tidak serius maupun penyakit yang serius.
Khasiat timun suri sebagai sumber antioksidan ini tidak terlepas dari beberapa kandungan di dalamnya. Mulai dari kalium, magnesium, mangan, serta vitamin A, B, dan C.
BACA JUGA:Bumil Wajib Tahu! Inilah Makanan Penurun Kolesterol untuk Ibu Hamil yang Dapat Dicoba Seahri-hari
BACA JUGA:Cocok untuk Ibu Hamil, Berikut Manfaat Vitamin B Kompleks untuk Wanita
2. Menurunkan Tekanan Darah pada saat Hamil
Manfaat timun suri yang kedua adalah dapat menurunkan tekanan darah pada saat hamil.