Mari Icip 5 Aneka Olahan Pisang yang Bercita Rasa Manis, Cocok Jadi Hidangan Arisan!

Minggu 21-01-2024,08:40 WIB
Reporter : Diah Ayu Setiyawati
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA:Mau Coba Kreasi Resep Olahan Pisang Kekinian? Yuk Simak dan Jangan Lupa Catat Resepnya Disini!

Kamu juga dapat membuatnya sendiri di rumah, kue ini berbahan dasar dari campuran tepung beras, tepung sagu, gula pasir, garam, santan kental dan pisang.

Jenis pisang yang direkomendasikan untuk membuat olahan ini yaitu pisang raja atau tanduk.

3. Pisang molen dari Bandung

Hidangan dari olahan pisang berikutnya yaitu pisang molen yang merupakan jajanan khas Bandung, Jawa Barat.

Tak hanya di Bandung saja, ternyata pisang molen ini mudah ditemui di berbagai daerah seluruh Indonesia.

Olahan ini dibuat dengan potongan  pisang sebesar ibu jari yang kemudian dililit dengan adonan yang terbuat dari tepung terigu, tepung maizena, telur, gula pasir, garam dan air.

Jenis pisang yang direkomendasikan untuk membuat olahan ini yaitu jenis pisang tanduk atau raja. Tak hanya bercita rasa manis, tetapi pisang molen memiliki tekstur renyah bagian luar dan lembut di bagian dalam.

4. Getuk pisang dari Kediri

Olahan dari pisang berikutnya yaitu gethuk pisang yang merupakan jajanan tradisional khas Kediri, Jawa Timur.

Secara bentuk, getuk pisang ini mirip dengan lontong. Pasalnya getuk pisang disajikan dalam balutan daun pisang yang berbentuk memanjang seperti halnya lontong.

Olahan ini menggunakan jenis pisang nangka yang memiliki tekstur yang tidak lembek.

BACA JUGA:Resep Olahan dari Pisang: Pancake Pisang dan Banana Milk, Kombinasi Menu Sarapan Simpel dan Bernutrisi

BACA JUGA:Inilah 4 Resep Mudah Membuat Bolu Pisang Tanduk dari Kukus Hingga Panggang, Catat Resepnya!

Selain cita rasa manis, olahan ini memiliki tekstur yang lembut sehingga sangat cocok dijadikan camilan untuk teman minum kopi maupun teh.

5. Carang gesing dari Surakarta

Kategori :