Cegah Diabetes! Inilah 5 Makanan Penurun Gula Darah Tinggi untuk Penderita Diabetes Agar Tetap Sehat dan Kuat

Rabu 28-02-2024,08:00 WIB
Reporter : Nadia Damayanti
Editor : Dony Widyo

Tidak hanya itu saja, makanan kenis ini juga diperkaya magnesium yang mana bermanfaat untuk menjaga kadar gula darah tetap stabil.

2. Ikan Tuna

Tuna mengandung omega 3 yang memiliki sifat anti infalamsi yang mana dapat mengurangi peradangan total tubuh.

Sementara itu, diabetes atau penyakit gula ini merupakan penyakit radang. Jadi, memilih ikan tuna sebagai makanan penurun gula darah tinggi untuk penderita diabetes ini merupakan pilihan yang tepat.

BACA JUGA:Cara Mengatasi Kadar Kreatinin Tinggi yang Dapat Merusak Ginjal dan Mengancam Kesehatan yang harus Diwaspadai

BACA JUGA:Makanan yang Menyebabkan Kadar Kreatinin Tinggi Berbahaya dan Harus dihindari, Berbahaya Bagi Ginjal

Bahkan terdapat sebuah penelitian menunjukkan bahwa kadar omega 3 dalam darah lebih rendah pada pasien dengan penyakit diabetes tipe 2 ini terbukti mampu meningkatkan sensitivitas insulin.

3. Buah Berry

Buah berry seperti blackberry dan blueberry juga dipercaya dapat menurunkan kadar gula darah yang tinggi dalam tubuh.

Hal ini dikarenakan, buah berry ini juga kaya akan serat dan memiliki konsentrasi antosianin tertinggi yang dapat mencegah lonjakan gula darah.

Selain dapat mencegah lonjakan gula darah, antiosianin ini juga mampu memperlancar pencernaan.

BACA JUGA:4 Fungsi Kreatinin bagi Tubuh dan Sumber Makanan Kaya Kreatinin yang Perlu Dikurangi

BACA JUGA:6 Makanan Mengandung Kreatinin dan Mudah Didapat, Bisa Dikonsumsi Sehari-hari Tapi Bahaya untuk Ginjal

Menariknya lagi, dalam jurnal dalam US National Library of Medicine – National Institutes of Health, menambahkan blueberry bioaktif (22,5 gram) ke smoothie dapat meningkatkan sensitivitas insulin dalam resistensi insulin.

4. Oatmeal

Oatmeal ini juga merupakan salah satu makanan yang terkenal efektif dalam menurunkan gula darah sehingga aman dikonsumi oleh penderita  diabetes.

Kategori :