Nasihat Buya Syakur: Cara Buka Pintu Langit Sendiri, Lakukan 3 Amalan Ini supaya Hidupnya Dikejar-kejar Rezeki

Sabtu 02-03-2024,12:04 WIB
Reporter : malikha
Editor : Dony Widyo

3. Meyakini rezeki sudah tertakar

Menurut Buya Syakur ketika sudah sadar bahwa rejeki itu sudah ada takarannya, maka segeralah untuk membersihkan hati.

Selain itu yang tidak kalah penting adalah fokus pada yang menjadi tanggung jawabnya. Kerjakan dengan baik maka Allah akan berikan hasil yang baik pula.

Berkaitan dengan rejeki, Allah sudah menjelaskan di dalam Al-Qur’an Surat Al Ankabut ayat 62, yang artinya:

“Allah melapangkan rezeki bagi siapa yang dikehendaki-Nya di antara hamba-hamba-Nya dan Dia (pula) yang menyempitkan baginya. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui segala sesuatu.” 

"Jika yang dipikirkan masih urusan perut sendiri, maka tidak mungkin orang itu dikasih uang 10 triliun, pertanyaannya untuk apa?" Ucap Buya Syakur.

BACA JUGA:Ramadan 2024: Bolehkah Sikat Gigi Saat Sedang Berpuasa Ramadan? Begini Hukumnya Kata Ustaz Adi Hidayat

BACA JUGA:Nasihat Buya Syakur: Punya Anak Bandel? Inilah 2 Amalan Ringan untuk Orang Tua supaya Anak Menjadi Penurut

Itulah 3 amalan mudah dari Buya Syakur yang bisa dilakukan dari rumah supaya mampu mengetuk pintu langit sekaligus menjadikan orang hidupnya selalu dikejar-kejar rezeki.(*)

Kategori :