Bisa Ditemukan di Indomaret dan Toko Parfum Refill, Inilah 5 Parfum Aroma Manis yang Cocok untuk Wanita Dewasa

Selasa 11-06-2024,07:01 WIB
Reporter : Tuflichatul Ummul
Editor : Akhmad Saefudin

Pada awal kamu menyemprtokan parfum yang satu ini, kamu akan mencium aroma Cinnamon yang cukup kuat, tetapi semakin lama akan berubah menjadi lebih lembut. 

Parfum ini memiliki ketahanan yang cukup awet, yaitu sekitar 6-8 jam, tergantung dengan aktivitas yang kamu lakukan. 

2. Herborist Body Mist Musk Vanilla 

Parfum manis yang berikutnya ini hadir dari merk Herborist, yaitu Herborist Body Mist Musk Vanila. 

BACA JUGA:Review 4 Cushion Paling Best Seller di Media Sosial untuk Make Up Glowing, Sudah Dilengkapi juga dengan SPF

BACA JUGA:Begini Cara Pakai Minyak Zaitun Herborist untuk Perawatan Wajah Usia 40an Sebelum Tidur, Bikin Awet Muda!

Untuk aromanya sendiri berasal dari campuran vanila dan musk, sehingga aromanya manis. 

Namun, karena campuran musk yang ada ini membuat parfum ini tidak hanya sekedar manis, tetapi juga ada sedikit sentuhan aroma yang cukup hangat. 

Karena yang satu ini jenisnya adalah body mist, jadi ketahanannya tidak akan bertahan terlalu lama.

Untuk cara penggunaanya, kamu bisa semprotkan ke beberapa titik nadi di tubuhmu, agar wanginya lebih tahan lama. 

BACA JUGA:Pudarkan Flek Hitam dalam Semalam dengan Serum Minyak Zaitun Herborist, Begini 3 Cara Buatnya…

BACA JUGA:Review Perbandingan Herborist Rose Water vs Viva Air Mawar Multifungsi, Mana Lebih Efektif Menenangkan Kulit?

3. Mykonos Bonfire Vanilla

Parfum aroma manis yang cocok untuk orang dewasa yang berikutnya ini adalah parfum Mykonos Bonfire Vanilla. 

Namun, parfum ini tidak langsung tercium manis. Di awal kamu menyemprotkannya, kamu akan mencium aroma rempah yang cukup hangat. 

Barulah setelah itu akan berubah menjadi aroma manis khas dari vanila, tetapi masih cukup kalem dan tidak membuat pusing. 

Kategori :