5 Rekomendasi Wisata Guci Tegal yang Bagus untuk Media Sosial, Punya Pemandangan yang Menakjubkan Loh

Senin 15-07-2024,10:14 WIB
Reporter : Fani Umrotul
Editor : Dony Widyo

Sedangkan untuk bisa berbagai keindahan alam dan wisata disini, kamu dikenakan tiket masuk sebesar Rp 25000. Sedangkan jika kamu yang ingin camping dikenakan biaya sebesar Rp 100.000 per orang.

BACA JUGA:25 Polisi Amankan Malam Pengesahan Warga Tingkat I PSHT Parluh 16 Kabupaten Pekalongan

BACA JUGA:Nyaman untuk Si Kecil, Inilah 5 Pantai yang Bagus di Gunung Kidul untuk Liburan Bersama Keluarga!

2. Bukit Bintang Guci

Bukit yang satu ini bukan bukit biasanya, sebab melalui bukit menyuguhkan keindahan alam yang tak bisa kamu dapatkan dari tempat lain. Apalagi bagi kamu yang menyukai wisata dengan keindahan malam hari. 

Pasalnya, sesuai dengan namanya, wisata ini menyuguhkan keindahan alam beruba city light dan bintang-bintang diatas langit yang menakjubkan mata. Terdapat beberapa spot foto yang estetik juga loh. 

Untuk tiket masuk wisata ini tak mahal loh, yakni hanya sekitar Rp 20.000 ribu per orang. Tempat ini juga menyediakan glamping loh. Bagi kamu yang tertarik untuk menginap di glamping ini, maka ada biaya tambahan sebesar Rp 70.000 per orang. 

3. Pancuran 13

Wisata ini juga tak kalah estetik dengan wisata yang lainya di Guci loh. Bagaimana tidak? Sebab wisata ini memiliki 13 pancuran air hangat yang bisa kamu nikmati keindahan dan kesegaran. 

BACA JUGA:4 Parfum Aroma Buah yang Segar dan Sedikit Manis, Cocok untuk Main sampai Ngantor karena Awet dan Tahan Lama

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Alam Terpopuler di Doro Kabupaten Pekalongan yang Cocok Untuk Healing dan Melepas Penat

Bagi kamu yang ingin mandi atau bermain di area wisata ini maka dikenai biaya sebesar Rp 20.000 per orang. Tetapi, jika musim liburan tiba harga tiket masuknya bisa lebih tinggi dari hari biasa.

Itulah beberapa beberapa wisata Guci Tegal yang bagus untuk media sosial. Bagaimana? Adakah salah satu jenis wisata yang ingin kamu kunjungi?

Kategori :