Rentan Depresi! Ini Dia Berbagai Perubahan Fisik dan Psikologi Wanita di Usia 40 Tahun

Jumat 19-07-2024,18:54 WIB
Reporter : Maiyang Resmanti
Editor : Dony Widyo

Kondisi tersebut dikenal dengan demensia dini. Penurunan daya ingat merupakan kondisi yang cukup wajar sebab usia 40 tahun merupakan usia menjelang wanita mengalami menopause.

Daya ingat yang menurun ini dapat diatasi dengan rutin membaca buku atau mempelajari suatu hal yang baru. Akan tetapi, apabila daya ingat mengalami penurunan yang sangat drastis tidak ada salahnya untuk berkonsultasi dengan dokter.

3. Rambut Rontok

Saat memasuki usia 40 tahun, para wanita akan mengalami kerontokan pada rambut. Meskipun demikian, rambut yang rontok tersbeut nantinya juga akan tumbuh kembali. 

Wanita yang memasuki usia 40 tahun mengalami perubahan hormon yang cukup signifikan. Perubahan hormon berpengaruh pada kekuatan rambut yang mengalami penurunan sehingga akar rambut tidak terlalu kuat dan rambut mudah rontok.

BACA JUGA:Ini Adalah Manfaat dan Gizi Dalam Sebuah Apel Fuji yang Baik Untuk Tubuhmu, Penasaran Apa Saja?

BACA JUGA:Mudah Banget Bikinnya, Ini Dia 2 Resep Herbal Sembuhkan Pegal Linu Menurut dr Zaidul Akbar, Badan Auto Fit

Apabila sudah memasuki usia 40 tahun dan rambut banyak yang rontok, tidak perlu khawatir. Kondisi tersebut merupakan kondisi yang wajar menjelang menopause. 

Akan tetapi, apabila kerontokan yang dialami sangat parah sampai membuat kepala menjadi botak, tidak ada salahnya untuk berkonsultasi dengan dokter untuk mengetahui penyebabnya.

4. Gairah Seksual Menurun

Menjelang menopause, vagina akan terasa lebih kering sebab perubahan hormon estrogen yang mengalami penurunan. 

Vagina yang kering dapat menyebabkan rasa nyeri saat melakukan hubungan suami istri. Dengan begitu, gairah seksual bisa mengalami penurunan.

BACA JUGA:Ini Dia Resep Teh Bunga Telang untuk Sembuhkan Diabetes, Yuk Coba Sekarang

BACA JUGA:Cara Mudah Membuat Jus Seledri Sesuai Resep dr. Zaidul Akbar dan Manfaatnya untuk Kesehatan

5. Tubuh Terasa Lebih Panas dan Mudah Berkeringat

Banyak wanita yang memasuki usia 40 tahun ke atas kerap mengalami hot flashes. Kondisi tersebut ditandai dengan tubuh menjadi lebih panas dan mudah berkeringat.

Kategori :