Pentingnya Skrining Layak Hamil untuk Tekan AKI-AKB

Pentingnya Skrining Layak Hamil untuk Tekan AKI-AKB

WORKSHOP - Dinkes Kota Pekalongan menggelar workshop pelayanan skrining layak hamil untuk menekan AKI-AKB.-Ainul Atho-

"Ibu hamil yang tidak melakukan pemeriksaan dengan baik biasanya akan melahirkan anak berisiko stunting tinggi dan kesehatan ibu dan bayinya juga menentukan. Setelah diperiksa ada tindakan sudah benar siap jadi nanti kader posyandu bisa memantau, jika sudah siap tidak ada masalah lagi, kalau masih ada masalah diselesaikan dahulu, skrining kehamilan sangat penting," tandasnya.(nul)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: