8 Makanan Kaya Vitamin B5 untuk Anak-anak, Bikin Anak Cerdas Selalu Rangking Satu di Kelas

8 Makanan Kaya Vitamin B5 untuk Anak-anak, Bikin Anak Cerdas Selalu Rangking Satu di Kelas

Makanan Kaya Vitamin B5 untuk Anak-anak--Freepik.com

RADARPEKALONGANDISWA.ID - Punya anak yang cerdas dan selalu dapat rangking satu di kelas, pasti orang tua akan senang. Untuk mewujudkannya orang tua perlu siapkan makanan kaya vitamin B5 untuk anak-anak agar cepat paham ketika belajar. 

Siapa sih yang tidak ingin anak kita jadi orang yang cerdas di kelas? Pastinya semua orang tua akan senang mendengarnya. 

Untuk merangsang kecerdasan otak, dibutuhkan makanan yang sehat. Sudah siapkah makanan kaya vitamin B5 untuk anak-anak di rumah?

Ada beberapa jenis makanan yang perlu dikonsumsi untuk kesehatan anak dan daya pikirnya. Sebab mau bagaimana pun otak adalah salah satu organ tubuh yang dapat menyerap nutrisi dari makanan. 

BACA JUGA:Waspada! Gejala Kekurangan Vitamin B pada Anak-anak, Yuk Pelajari Apa Saja Sih Tandanya?

BACA JUGA:Berikut 10 Merek Suplemen Vitamin B12 Terbaik untuk Berbagai Macam Masalah Kesehatan

Kalau sampai makanan yang masuk tidak berdampak positif terhadap otak, maka yang terjadi adalah daya otak menurun. Ketika daya otak menurun, anak di kelas pun tidak cepat paham bila belajar. 

Lalu, makanan apa saja yang dapat membuat daya otak anak bisa ceepat paham ketika belajar? Inilah beberapa makanan yang perlu dikonsumsi anak-anak. 

1. Telur

Makanan yang perlu dikonsumsi sehari oleh anak-anak adalah telur. Sebab telur ini mengandung sumber protein yang baik untuk tubuh. 

Salah satu makanan terbaik yang dapat menunjang daya otak anak. Apalagi soal kuning telur yang memiliki manfaat baik pada otak. 

Orang tua perlu tahu kalau makanan telur ini bagian kuning telur terdapat senyawa choline. Nah, senyawa inilah yang dapat membantu perkembangan memori pada otak. Tak heran kalau anak-anak sering makan telur apalagi bagian kuningnya dia akan jadi orang pintar. 

2. Selai Kacang

Makanan yang baik untuk kecerdasan anak adalah selai kacang. Kacang memiliki antioksida yang dapat melindungi dari membran saraf.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: halodoc