Ini Dia, 4 Pohon Bagus yang Ditanam Depan Rumah, Buat Pekaranganmu Lebih Adem dan Kaya Oksigen

Ini Dia, 4 Pohon Bagus yang Ditanam Depan Rumah, Buat Pekaranganmu Lebih Adem dan Kaya Oksigen

tanaman buah yang tidak boleh ditanam di depan rumah-Instagram-dekorasirumahpilihan

Biasanya pohon mangga tumbuh bercabang dengan dihiasi dedaunan hijau cerah. Ternyata, pohon ini dapat tumbuh mencapai 10 meter.

Bentuk pohonnya yang rindang serta batang yang berukuran besar menjulang tinggi, maka pohon ini dapat meneduhkan halaman rumah dan kaya akan oksigen.

3. Pohon Sakura 

Saatnya beralih ke pohon sakura. Apakah pohon sakura bisa tumbuh di Indonesi? Jawabannya iya, bisa tumbuh.

Jika kalian tertarik menanam pohon sakura, kamu harus tahu dulu petunjuk bagaimana cara menanam dan merawat pohon sakura.

Riset juga, apakah pohon sakura dapat tumbuh subuh di lingkungan kalian. Pohon sakura dapat menghasilkan bunga yang indah dan harum saat mekar. 

Tampilan bunga berwarna merah muda atau putih ini, juga kaya oksigen yang bermanfaat bagi kehiddupan lingkungan sekitar.

4. Pohon Magnolia 

Pohon bagus yang ditanam depan rumah yang terakhir adalah pohom Magnolia. Inilah pilihan yang tepat untuk kalian yang menginginkan tampilan elegan untuk taman depan rumah kamu.

Pekarangan depan rumah merupakan tempat pertama yang dilihat oleh orang lain dan penghuni rumah. Sehingga penting untuk kalianbuat menarik, dan didesain alamiah. Salah satu cara terbaik untuk melakukannya adalah dengan pohon bagus yang ditanam depan rumah. 

Baca Juga: 8 Tanaman yang Cocok untuk Kamar Tidur, yang Insomnia Wajib Coba

Tingkatkan Produktivitas! 7 Tanaman dalam Pot di Ruang Kerja, Sejukan Suasana dalam Ruangan Cocok untuk Pemula

Demikian ulasan mengenai pohon bagus yang ditanam depan rumah. Semoga bermanfaat dan dijadikan pertimbangan buat kamu yang baru memulai bercocok tanaman dan bingung memilih pohon cantik untuk depan rumah. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: