Inilah 7 Resep Minuman Hangat untuk Menurunkan Kolesterol dan Tekanan Darah Tinggi

Inilah 7 Resep Minuman Hangat untuk Menurunkan Kolesterol dan Tekanan Darah Tinggi

Resep Minuman Hangat untuk Menurunkan Kolesterol dan Tekanan Darah Tinggi--freepik.com/freepik

- 1 sendok teh daun teh

- gula atau madu untuk pemanis

Cara membuat

1. Campurkan serai, daun teh, dan daun mint ke dalam teko.

2. Rebus air secukupnya, tuang air ke dalam teko.

3. Diamkan selama beberapa menit.

4. Saring ke dalam gelas.

5. Tambahkan gula jika kamu suka, tetapi lebih baik diminum tanpa gula. Sajikan selagi panas.

BACA JUGA:Efektif Turunkan Kolesterol, Inilah Minuman Pagi Hari yang Dapat Menurunkan Kolesterol Secara Alami

Resep Teh Lemon Kayu Manis

Bahan-bahan

- 1 buah lemon, peras menjadi dua dan iris tipis menjadi dua

- 2 batang kayu manis, masing-masing sepanjang 3 ruas jari

- Madu, secukupnya

- Air panas secukupnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: