Pecinta Pedas Merapat! Yuk Bikin 5 Camilan Pedas Ala Rumahan Praktis dan Simpel, Bikin Nggak Berhenti Ngunyah
Camilan Pedas Ala Rumahan Praktis dan Simpel-Ilustrasi Camilan Pedas Ala Rumahan Praktis dan Simpel-instagram
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Buat kamu pecinta kuliner pedas, kamu pasti suka banget sama segala camilan yang menggunakan cabai didalamnya. Yuk intip camilan pedas ala rumahan praktis dan simpel versi Radar Pekalongan berikut.
Camilan pedas kini tengah naik daun dimana-mana, bahkan ada juga yang menawarkan rasa yang super pedas. Karena konon bagi sebagin orang penyuka pedas, menikmati camilan dengan rasa pedas juga dapat meringankan beban penat atau stres pada seseorang.
Rasa cabai yang pedas dan nonjok semakin menambah kenikmatan apalagi jika dipadukan dengan berbagai bumbu dan bahan lainnya. Apalagi jika camilan pedas tersebut masih hangat dan baru saja dihidangkan.
Berikut 5 camilan pedas ala rumahan praktis dan simpel versi Radar Pekalongan yang bisa kamu recook dirumah!
BACA JUGA:Nggak Perlu Jajan dI Luar Lagi! Resep Camilan Pedas Viral Enak, Dijamin Bikin Ketagihan
5 Camilan Pedas Ala Rumahan Praktis dan Simpel
1. Ceker Mercon
Bahan:
- 500 gr ceker rebus
- 3 sdm kecap manis
- 5 lembar daun jeruk
- Seruas jahe
- Gula secukupnya
- Garam secukupnya
- 400 ml air
Bumbu halus:
- 8 bawang merah
- 5 bawang putih
- 10 cabai keriting
- 10 cabai rawit
Cara membuat:
- Tumis bumbu halus dengan daun jeruk dan jahe sampai matang dan wangi.
- Masukkan air, tambahkan gula, garam, dan kecap, aduk rata.
- Tambahkan ceker, masak hingga air menyusut.
BACA JUGA:6 Resep Makanan Dibakar yang Cocok untuk Merayakan Tahun Baru, Mudah Dibuat
2. Pentol Ayam Pedas
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: