Inilah Buah Obat Kolesterol Alami yang Bisa Meningkatkan Imun Tubuh Lansia 65 Tahun

Inilah Buah Obat Kolesterol Alami yang Bisa Meningkatkan Imun Tubuh Lansia 65 Tahun

Buah Obat Kolesterol Alami--Freepik.com

Kolesterol di dalam tubuh akan dipecah menjadi kecil-kecil lewat kandungan vitamin C. Sehingga kadar kolesterol pun bisa turun drastis.

Cocok untuk orang tua yang sudah memasuki usia lansia. Khususnya dalam menjaga sistem kekebalan tubuh di usia 65 tahun.

6. Buah Ceri

Bisa ceri juga bagus untuk menjaga kesehatan lansia. Sebab kandungan vitamin C di dalam buah ceri ini ampuh untuk meningkatkan imun tubuh orang tua.

Buat orang tua yang ingin tetap sehat di usia senja, bisa konsumsi rutin buah ceri. Bisa langsung dimakan, bisa juga dibuat minuman jus yang menyegarkan.

7. Buah Nanas

Buah nanas yang rasanya asam juga mengandung vitamin C. Kandungan vitamin C bisa melindungi tubuh lansia dari beragam penyakit.

Tak hanya itu saja, kandungan vitamin C dan bromelain pada buah nanas bisa menurunkan kadar asam urat. Sehingga orang tua usia 65 tahun bisa terhindar dari penyakit nyeri sendi.

BACA JUGA:Cegah Osteoporosis Hingga Kolesterol, Inilah 6 Manfaat Akar Pinang untuk Kesehatan Tubuh yang Wajib Diketahui!

BACA JUGA:Cegah Osteoporosis! Inilah 6 Manfaat Cengkeh untuk Kesehatan Tubuh Mulari Dari Remaja hingga Lansia

Itulah beberapa buah obat kolesterol alami untuk orang tua. Tentu saja bisa meningkatkan sistem imun lansia. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: