Inilah 4 Resep Pisang Goreng Renyah yang Cocok Disajikan Saat Musim Hujan, Praktis Banget Bikinnya

Inilah 4 Resep Pisang Goreng Renyah yang Cocok Disajikan Saat Musim Hujan, Praktis Banget Bikinnya

Inilah 4 Resep Pisang Goreng Renyah yang Cocok Disajikan Saat Musim Hujan, Praktis Banget Bikinnya -https://www.freepik.com/-

4. Pisang goreng rambutan

  • Bahan-bahan:
  • 2 buah pisang tanduk 
  • 50 lembar kulit pangsit
  • 50 gr tepung terigu protein sedang
  • ½ sdm tepung beras
  • ⅛ sdt garam
  • 1 sdt gula tepung
  • ½ sdt baking powder
  • 50 ml air es
  • 1 butir telur
  • Minyak goreng secukupnya
  • Cara pembuatan:
  1. Kupas pisang yang telah disiapkan lalu potong menjadi bulat setebal 1 cm.
  2. Buat adonan tepung dengan mencampurkan tepung terigu,  tepung beras, garam, gula, baking powder, telur, dan air es lalu aduk hingga semua bahan tercampur rata.
  3. Celupkan potongan pisang satu persatu lalu lanjut untuk menggunakannya di kulit pangsit yang telah dipotong memanjang hingga menyerupai rambutan.
  4. Panaskan minyak goreng lalu goreng pisang menggunakan api sedang sampai matang atau warnanya berubah menjadi coklat keemasan.
  5. Pisang goreng rambutan siap disajikan.

Itulah beberapa resep pisang goreng renyah yang cocok disajikan saat musim hujan. Kamu mau coba yang mana? Selamat mencoba dan semoga berhasil. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: 3-resep-pisang-goreng-renyah-cuma-30-menit-untuk-usaha-rumahan-saat-musim-hujan?page=all