Ini Nih Manfaat Tanaman Bunga Calendula untuk Kucing yang Tak Terduga! Obat Alami untuk Kulit Kucing yang Luka
Manfaat Tanaman Bunga Calendula untuk Kucing -bao sabrina/Unsplash-
BACA JUGA: Punya Segudang Manfaat! Inilah Tanaman yang Aman Dimakan Kucing, Ada Ramuan Teh Herbal Juga!
Kemungkinan Efek Samping yang Akan Muncul pada Kucing
Meski tidak banyak kasus yang terjadi, namun sebaiknya kita tetap memperhatikan kondisi kucing setelah penggunaan bunga calendula ini.
Beberapa kucing mungkin memiliki imun atau kulit yang sensitif terhadap herbal tertentu, dan mereka bisa mengalami gejala efek samping yang cukup berat.
Beberapa kucing mungkin bisa mengalami muntah-muntah saat diberikan calendula secara internal.
Jika hal itu terjadi, segera kunjungi dokter hewan untuk mendapatkan penanganan yang tepat.
Dokter hewan bisa saja memberikan dosis yang tepat untuk pemberian calendula, namun mereka juga bisa menyarankan untuk menghentikan penggunaan calendula, tergantung pada kondisi kucing.
Manfaat tanaman bunga calendula untuk kucing memang terbilang banyak, baik untuk pencernaan, pengobatan kulit, dan sistem imun tubuh.
Namun pemberian bunga ini juga perlu diperhatikan agar kucing tidak mengalami masalah kesehatan lainnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: