Motor Baru Honda Beat 150 2024 Hadir dengan Tampilan Gagah dan Agresif, Berkendara Lebih Percaya Diri!

Motor Baru Honda Beat 150 2024 Hadir dengan Tampilan Gagah dan Agresif, Berkendara Lebih Percaya Diri!

Motor Baru Honda Beat 150 2024 Hadir dengan Tampilan Gagah dan Agresif--Youtube

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Persaingan pasar skuter matic semakin ramai, dengan hadirnya Honda Beat 150 2024 yang turut memperkuat lini pasar matic Honda.

Honda Beat 150 2024, membawa desain tampilan yang lebih gagah dan juga agresif, terlepas dari beberapa waktu lalu yang menyeret Honda gara-gara kasus bermasalahnya rangka eSAF.

Namun sepertinya, dengan kehadiran skuter matic terbaru dari Honda ini, mampu membuat kepercayaan konsumen terhadap Honda kembali naik lagi.

Sudah sejak generasi pertamanya, Honda Beat selalu menjadi salah satu skuter matic pilihan konsumen di Tanah Air, karena memang selalu membawa banyak perubahan dan kelebihan.

BACA JUGA:Honda NXR 160 Bros 2024 Motor Trail Terbaru Keluaran Honda yang Cocok untuk Off Road, Fiturnya Canggih!

BACA JUGA:Cocok untuk Mudik Lebaran Inilah Mobil Bekas Murah Dibawah 50 Juta, Pulang Kampung Semakin Menyenangkan!

Bahkan, beberapa tahun belakangan ini, Honda Beat selalu menjadi salah satu motor matic kelas kecil yang terlaris di Tanah Air.

Namun sebenarnya ingatan masyarakat, mengenai kasus bermasalahnya rangka eSAF milik Honda ini masih cukup melekat dan membuat konsumen ragu dengan Honda.

Nah, saat ini produsen motor tersebut ingin mengembalikan lagi kepercayaan masyarakat, yaitu melalui produk terbarunya Honda Beat 150 2024.

Kabarnya, skuter matic pendatang baru dari Honda ini akan dibekali dengan mesin yang cukup bertenaga, dengan teknologi SOHC eSP.

BACA JUGA:Motor Baru New Honda Blade 2024 Hadir Sebagai Motor Bebek Modern dan Juga Sporty, Harganya Tetap Terjangkau!

BACA JUGA:Honda WR-V 2024 Idola Baru Mobil Kelas SUV Compact Sporty yang Dibandrol dengan Harga Terjangkau!

Mesinnya tersebut, mampu memberikan tenaga sebesar 6,6 kW pada putaran mesin 7.500 rpm, dengan torsi puncaknya mencapai 9,3 Nm pada putaran mesin 5.500 rpm.

Hadir dengan menggunakan sistem starter elektrik dan juga kick starter, membuat motor ini semakin mudah dan lincah di kendarai.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: