Inilah 5 Jenis Makanan dan Minuman Pemicu Diabetes yang Tinggi Gula, Yuk Hidup Sehat

Inilah 5 Jenis Makanan dan Minuman Pemicu Diabetes yang Tinggi Gula, Yuk Hidup Sehat

Makanan dan Minuman Pemicu Diabetes--Freepik.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Makanan dan minuman pemicu diabetes wajib untuk jadi perhatian. Sebab mengonsumsinya bisa melonjakkan kadar gula dalam tubuh.

Gula darah yang tinggi bisa meningkatkan risiko penyakit diabetes. Penyakit diabetes merupakan gejala kronis yang ditandai dengan tingginya kadar gula dalam darah.

Perlu diketahui bahwa kadar gula dalam darah bisa naik ketika sering mengonsumsi makanan tertentu. Khususnya yang mengandung gula yang sangat tinggi.

BACA JUGA:Inilah Daftar Makanan dan Minuman yang Dapat Dikonsumsi dan Harus Dihindari oleh Penderita Diabetes

BACA JUGA:Inilah Manfaat Seledri Bagi Penderita Diabetes, Mampu Turunkan Gula Darah Secara Alami

Untuk mencegah terjadinye penyakit diebetes mellitus, kamu perlu membatasi beberapa jenis makanan dan minuman. 

Khususnya makanan dan minuman pemicu diabetes yang seringkali tinggi gula. Seperti yang akan kamu pahami dari uraian berikut ini.

1. Makanan Tinggi Lemak Trans

Makanan tinggi lemak trans saat ini cukup berlimpah jumlahnya. Namun bisa dikenali dengan kandungan lemak trans yang tinggi.

Biasanya bisa dikenali dengan makanan yang digoreng. Seperti yang kamu tahu makanan gorengan tempe, tahu, bakwan, cakwe, odading, dan pisang goreng termasuk mengandung lemak trans.

Ketika kamu sering mengonsumsi setiap hari, maka dalam jangka panjang bisa mengakibatkan penyakit diabetes mellitus.

Walau tidak secara langsung, tapi lemak trans bisa memicu sindrom metabolik dan resistensi insulin. Di mana ini adalah salah satu penyebab diabetes mellitus.

2. Makanan Tinggi Gula

Selanjutnya makanan dan minuman pemicu diabetes diantaranya cookies, kue, es krim, martabak manis, dan puding manis.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: