3 Obat Herbal Stroke yang Ampuh dan Layak Dipertimbangkan, Apa Saja Daftarnya, Cek Disini Sekarang

3 Obat Herbal Stroke yang Ampuh dan Layak Dipertimbangkan, Apa Saja Daftarnya, Cek Disini Sekarang

obat herbal stroke yang ampuh --Youtube.com/Sobat Herbal

Kunyit

Berdasarkan sebuah penelitian, kunyit bermanfaat dalam menurunkan kadar kolesterol, sekaligus membantu mencegah penyumbatan pada pembuluh darah.

Kemudian penelitian lain mengungkapkan, kunyit memengaruhi mekanisme yang melindungi dan membantu meregenerasi sel-sel otak setelah stroke.

Sayangnya, diperlukan penelitian lebih lanjut untuk membuktikan khasiat kunyit sebagai obat herbal stroke.

Oleh karena itu, pengawasan dokter sangat diperlukan jika kamu mengonsumsi kunyit sebagai obat herbal stroke.

Ginseng

Ginseng dikatakan sebagai obat herbal yang memiliki banyak manfaat untuk mengatasi penyakit, termasuk stroke.

Ada penelitian yang menemukan bahwa manfaat ginseng sangat baik untuk membantu meningkatkan daya ingat pada penderita demensia ringan akibat stroke.

Tidak hanya itu, penelitian lain juga menunjukkan bahwa menyuntikkan ginseng Siberia secara intravena dapat membantu mengobati stroke akibat penyumbatan pembuluh darah yang mensuplai darah ke otak.

Namun pastinya hal ini tidak boleh dilakukan sembarangan, karena dapat berbahaya jika tidak di bawah pengawasan dokter.

BACA JUGA:Tidak Hanya Lansia, Inilah 6 Orang yang Berisiko Terkena Stroke Lebih Tinggi yang Wajib Kalian Ketahui!

BACA JUGA:Wajib Tahu! Inilah 7 Faktor yang Meningkatkan Risiko Penyakit Stroke yang Perlu Diwaspadai

Meski sering disebut sebagai obat herbal stroke, namun perlu diketahui bahwa hingga saat ini bahan-bahan seperti bawang putih, kunyit, dan ginseng masih memerlukan penelitian lebih lanjut.

Untuk itu, jangan lupakan pengobatan medis yang selalu diberikan oleh dokter.

Beberapa bahan jamu mungkin mengandung zat aktif yang dapat memicu efek samping, baik bila dikonsumsi sendiri maupun bersamaan dengan obat-obatan medis, suplemen atau obat herbal lainnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: