Pengusaha Muslim Wajib Tahu! Inilah 3 Doa untuk Pengusaha Agar Rezekinya Dimudahkan Pada Bulan Sya'ban
Pengusaha Muslim Wajib Tahu! Inilah 3 Doa untuk Pengusaha Agar Rezekinya Dimudahkan Pada Bulan Sya'ban-Amalan Akhirat-youtube
Arab latin: "Allahumma alaika tawakkaltu farzuqni wakfini, wa bika ludzfu fa najjini mimma yu’dzini anta hasbi wa ni’mal wakil. Allahumma raddhini bi qadhaika wa qanni, bi athaika waj’alni min awliyaika."
Yang artinya: "Ya Allah ya Tuhanku, aku berserah diri kepada-Mu, berikan aku rezeki dan cukupkan aku, selamatkan aku dari segala sesuatu yang menyakitiku.
Engkau adalah satu-satunya pelindung terbaik bagiku dan cukupkanlah aku dengan anugerah-Mu dan jadikanlah aku dari para wali-Mu."
2. Doa Rezeki untuk Keluarga
Arab latin: "Allahumma barik li fi ahli wa barik li ahli fiyya warzuqhum minni warzuqni minhum wajma’bainana majama’ta fi khairin wa farriq bainana ma farraqta fi khairin. Barakallahu li kullin minna fi shahibihi.
Allahumma inni as’aluka khairaha wa khaira ma jabaltaha ‘alaihi. Wa a’udzu bika min syarriha wa syarri ma jabaltaha ‘alaihi. Allahumma inni u’idzuha bika wa dzurriyyataha mina syaithanirrajim."
Yang artinya: "Ya Allah ya Tuhanku, berkahilah aku dalam keluarga dan berkahilah keluarga dalam diriku, anugerahkanlah rezeki kepada mereka lantaran aku, anugerahkanlah rezeki kepadaku lantaran mereka.
Satukanlah kami selama Engkau satukan dalam kebaikan dan pisahkanlah kami selama Engkau memisahkan dalam kebaikan, semoga Allah memberkahi masing-masing dari kami dalam pergaulannya (suami istri).
Ya Allah ya Tuhanku, sungguh aku memohon kepada-Mu kebaikan istriku dan kebaikan perangai yang Engkau watakkan kepadanya dan aku berlindung kepadamu dari keburukan istriku dan keburukan perangai yang Engkau watakkan kepadanya.
Ya Allah ya Tuhanku, sungguh aku memohon perlindungan untuknya dan keturunannya dengan keagungan dzat-Mu dari setan-setan yang terkutuk."
3. Doa Terhindar dari Marabahaya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: