9 Pola Pengasuhan yang Perlu Diterapkan agar Menjadi Orang Tua yang Bijak, Begini Tips dari dr Aisah Dahlan

9 Pola Pengasuhan yang Perlu Diterapkan agar Menjadi Orang Tua yang Bijak, Begini Tips dari dr Aisah Dahlan

Pola pengasuhan yang perlu diterapkan kepada anak menurut dr Aisah Dahlan.-draisahdahlan/ ig-

Orang tua juga memiliki kewajiban untuk memaxtikan kebutuhan gizi anak terpenuhi. Selain untuk menunjang kesehatan fisik, apa yang kita konsumsi sangat berpengaruh pada perkembangan otak anak.

8. Menciptakan Lingkungan Positif 

Lingkungan yang positif di sini adalah lingkungan yang dapat mendukung dengan baik proses tumbuh kembang anak serta usaha anak dalam mencapai cita-citanya.

BACA JUGA:Ternyata Sepenting Ini Peran Ayah dalam Pengasuhan Anak! Berikut Penjelasan Psikolog Anak Elly Risman

BACA JUGA:Catat! Ini Penjelasan Psikolog Anak Elly Risman tentang 3 Kebutuhan Dasar Anak yang Harus Orang Tua Penuhi

Ajarkan selalu kepada anak pandangan dan nilai-nilai yang positif. Pengaruh dari lingkungan sangat besar terhadap pembentukan karakter baik pada anak.

9. Sering Mengajak Komunikasi

Seusai anak balita Koba yang paling mereka butuhkan adalah kehadiran dan sosok orang tua terutama hidup ibu dalam tubuh kembangnya. Maka aktiflah berkomunikasi dengan anak.

Jangan hanya saat ada masalah. Dampak rutin berkomunikasi dengan anak akan membuat anak lebih nyaman dan mudah terbuka kepada orang tua.

Itu tadi beberapa tips pola pengasuhan anak yang dijelaskan oleh dr Aisah Dahlan. Orang tua diharapkan dapat memahami setiap kebutuhan anak yang berbeda setiap waktunya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: