5 Tips Diet Rendah Natrium agar Sakit Gagal Ginjal Segera Sembuh

5 Tips Diet Rendah Natrium agar Sakit Gagal Ginjal Segera Sembuh

Tips diet rendah natrium--Freepik.com

BACA JUGA:6 Sayuran untuk Lansia Penderita Asam Urat yang Ampuh Sembuhkan Nyeri Sendi Tanpa Obat

BACA JUGA:Manfaat Semangka untuk Asam Urat dan Cara Mengonsumsinya, Bisa Redakan Nyeri dan Menurunkan Asam Urat

Tak hanya itu saja, hindari penambahan garam saat menanak nasi. Jika ingin terasa sedap, lebih baik tambahkan margarin yang rendah garam.

3. Hindari Makanan Olahan Tinggi Natrium

Salah satu tips diet rendah natrium yang bisa dilakukan adalah menghindari makanan olahan tinggi natrium.

Khususnya yang mengandung natrium lebih dari 200 mg sampai 2000 mg. Sebab bila kamu terbiasa mengonsumsi makanan olahan tinggi natrium bisa berdampak buruk pada kesehatan. 

Khususnya makanan olahan seperti kalengan, kemasan, makanann yang diawetkan. Makanan olahan seperti ikan asin, sereal dan saus tomat.

4. Membatasi Konsumsi Bumbu dan Saus

Cara untuk menormalkan kadar natrium adalah dengan membatasi konsumsi bumbu dan saus siap pakai.

Sebagaiu gantinya, kamu bisa manfaatkan bawang, cabai, air lemon dan ketumbar serta lada yang rasanya pedas.

BACA JUGA:7 Manfaat Sayur Pakis untuk Kesehatan, Mampu Menyehatkan Jantung, Tulang dan Mata

BACA JUGA:3 Penyebab Penyakit Jantung Koroner pada Lansia 60 Tahun ke Atas yang Wajib Diketahui! Yuk Cegah dari Sekarang

Hindari saus pakai seperti teriyaki dan barbeque yang tinggi natrium. Jenis saus siap pakai seringkai tidak cocok dengan ginjal.

5. Konsumsi Makanan yang Segar

Bila ingin mengonsumsi buah-buahan maupun sayuran, lebih baik konsumsi yang segar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: