3 Masker Alami untuk Mengencangkan Kulit Wajah dan Memutihkan dengan Cepat, Rahasia Glowing Tanpa Skincare
3 Masker Alami untuk Mengencangkan Kulit Wajah dan Memutihkan dengan Cepat, Rahasia Glowing Tanpa Skincare-Youtube.com/ i am that girl -
Terakhir, adalah masker alami untuk mengencangkan kulit wajah dan memutihkan dengan cepat dari oatmeal. Bahan yang kerap digunakan sebagai makanan pokok ketika diate ini.
Ternyata, milik beram kandungan baik di dalamnya. Beberapa diantaranya seperti antioksidan, vitamin A, C hingga beta glukan.
BACA JUGA:4 Shampo Penumbuh Rambut dan Penghilang Uban, Rambut Jadi Hitam Bebas Kebotakan Tanpa Perlu Ke Salon
Diketahui, kandungan tersebut bekerja dalam melembabkan kulit, mencegah flek hitam hingga meningkatkan elastisitas kulit. Jika digunakan dengan teratur juga bisa memperbaiki skin barrier yang rusak. Jika kamu ingin mencobanya, berikut ini adalah panduan yang tepat untuk kamu;
- Siapkan 2 sendok oatmeal, 1 sendok gula pasir dan air panas secukupnya.
- Masukan seluruh bahan kedalam mangkuk dan aduk hingga tercampur merata.
- Berikutnya, oleskan ke wajah secara merata dan gosok lembut dengan gerakan memutar ke atas.
- Ketika, kotoran luruh kamu bisa melantunkannya dengan membiarkannya meresap selam 10 menit.
- Terakhir, segera bilas wajah dengan air hingga bersih.
Kamu dapat melakukan cara tersebut sebanyak 2-3 kali sehari. Maka, dalam 6-8 minggu akan terlihat hasil yang cukup signifikan.
Demikian masker alami untuk mengencangkan kulit wajah dan memutihkan dengan cepat. Semoga informasi ini bermanfaat dan selamat mencoba ya! (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: