Bagaimana Cara Agar Kulkas Tidak Ada Bunga Es? Ternyata Ini 6 Cara Mencegah Bunga Es Pada Kulkas 1 Pintu!

Bagaimana Cara Agar Kulkas Tidak Ada Bunga Es? Ternyata Ini 6 Cara Mencegah Bunga Es Pada Kulkas 1 Pintu!

Ini cara mencegah bunga es pada kulkas 1 pintu yang wajib kamu tahu-Radar Pekalongan/Ady-

Pasalnya, kulkas yang terlalu dingin ini akan membuat bunga es cepat terbentuk.

5. Perhatikan karet pintu kulkas

Memastikan karet kulkas selalu dalam kondisi yang baik adalah salah satu cara mencegah bunga es pada kulkas 1 pintu. 

Jika karet ini rusak seperti sobek atau sudah keras akan membuat pintu tidak dapat menutup dengan sempurna.

pintu yang tidak tertutup ini akan membuat udara panas dari luar yang mengandung uap air akan masuk kedalam kulka dan menyebabkan bunga es jadi cepat tebal. Jadi, periksa karet pintu kulkas secara berkala dan ganti jika sudah rusak.

BACA JUGA:6 Cara Mudah Memperbaiki Pintu Kulkas yang Tidak Rapat, Bisa Kamu lakukan Sendiri Tanpa Panggil Tukang Service

BACA JUGA:Rekomendasi Kulkas Polytron 2 Pintu Terbaik di Tahun 2024, Tampilan Menarik dan Fitur Canggih!

6. Perhatikan saluran udara dan dispenser kulkas

Cara mencegah bunga es pada kulkas 1 pintu yang terkahir yakni dengan selalu memperhatikan saluran udara dan dispenser kulkas.

Saluran udara pada kulkas ini memainkan peran penting dalam menjaga kesegaran makanan dan mencegah bunga es. 

Saluran udara yang tersumbat dapat memerangkap udara lembab dan menyebabkan bunga es terbentuk. 

Jika kulkas kamu memiliki dispenser es, maka kamu perlu memperhatikan saluran dispenser es ini. Psalnya, jika terdapat es yang tersangkut di dalam saluran disepenser akan menyebabkan udara hangat masuk ke dalam kulkas sehingga memicu terbentuknya bunga es lebih cepat.  

BACA JUGA:Rekomendasi Kulkas Low Watt 2 Pintu Terbaik di Pasaran, Hidup Tenang Tak Khawatir Tagihan Listrik Membengkak!

BACA JUGA:10 Cara Menghilangkan Bau Kulkas yang Mengganggu, Mudah Tanpa Banyak Biaya!

Nah, itulah dia cara mencegah bunga es pada kulkas 1 pintu yang wajib kamu tahu. Dengan mengikuti tips dan cara agar kulkas tidak ada bunga es di atas, kamu dapat menjaga kulkas bebas dari bunga es dan menikmati kesegaran makanan yang lebih lama. Semoga bermanfaat. (Dy)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: