Mewah dan Murah! Inilah 5 Mobil City Car Bekas Dibawah 50 Juta, Bikin Kamu Percaya Diri!
Mobil City Car Bekas Dibawah 50 Juta--Instagram/gd3_jazzie
Siapa sih yang tidak kenal dengan Toyota Starlet, merupakan salah satu mobil yang cukup populer dan masih menjadi favorit di pasar mobil bekas sampai saat ini.
Meskipun Toyota Starlet ini sudah dihentikan produksinya cukup lama, namun mobil ini masih saja memiliki daya tarik tersendiri bagi para pecintanya.
Mesin yang dimiliki oleh Toyota Starlet ini, juga termasuk tangguh dan memiliki suku cadang yang mudah didapatkan, tidak hanya itu saja perawatannya pun juga mudah dan murah.
Toyota Starlet ini, hadir dengan desain yang sederhana namun tetap fungsional, dan masih sangat worth it dimiliki di tahun 2024 ini.
BACA JUGA:Makin Aktif di Medsos, Interaksi Bawaslu Batang dan Masyarakat di Pemilu 2024 Meningkat
3. Daihatsu Ceria
Rekomendasi mobil city car bekas dibawah 50 juta selanjutnya, ada Daihatsu Ceria, yang tidak hanya hemat bahan bakar saja, namun juga memiliki biaya perawatan yang murah.
Daihatsu Ceria memang sudah dihentikan produksinya, namun sampai sekarang masih cukup banyak konsumen yang mencarinya untuk kebutuhan mobilitas sehari-hari.
Meskipun jika dilihat dari eksteriornya mobil ini memiliki bentuk compact, namun masuk ke bagian interiornya kamu akan disuguhkan dengan ruang kabin luas, yang tentu saja nyaman untuk pengemudi dan penumpang.
BACA JUGA:Promo Ramayana Pekalongan Square Minggu Ini, Ada Baju Koko Beli 2 Harga Murah Hanya Rp 200 ribu
BACA JUGA:Ternyata Produk Lokal! Inilah Motor Listrik Charged Maleo 2023, Kenali Spesifikasi Hingga Harganya
4. Suzuki Karimun Estilo
Jika kamu sedang mencari mobil dengan harga murah dan tampilan unik, kami sarankan untuk membeli Suzuki Karimun Estilo, yang saat ini dibandrol dengan harga murah.
Selain itu, Suzuki Estilo ini juga hadir dengan mesin yang efisien serta memiliki biaya perawatan yang terjangkau, hal inilah yang membuatnya masih banyak dicari sampai saat ini di pasar mobil bekas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: