Review Raja Hp Gaming! Inilah Spesifikasi ASUS ROG Phone 8 Pro, Hp Gaming Terbaik dan Terbaru di Tahun 2024
Spesifikasi ASUS ROG Phone 8 Pro-ilustrasi Spesifikasi ASUS ROG Phone 8 Pro-youtube.com
Selain karena daya pacunya, hp gaming ini juga memiliki kamera profesional yang memumpuni.
Ia memiliki kamera belakang yang mengusung triple camera yakni kamera utama beresolusi 50 MP, ultra-wide 13 MP, serta telephoto berukurab 32 MP.
Sedangkan untuk kamera depannya sendiri, ia memiliki kamera selfie bereseolusi 32 MP yang telah dilengkapi dengan fitur panorana, HDR, serta video hingga 1080p@30fps.
5. Penyimpanan dan Baterai
Untuk ruang penyimpanannya sendiri, ROG Phone 8 Pro ini dibekali dengan RAM 16 GB dan penyimpanan internal 512 GB.
Untuk baterainya, ROG Phone 8 Pro ini memiliki kapasitas baterai jumbo yakni 5500 mAh. Hp ini juga sudah dibekali pengisian ceat sebesar 65 Watt.
6. Fitur Lain
Hp gaming yang satu ini juga memiliki fitur lain seperti fingerprint yang terletak di bawah permukaan layar, audio resolusi tinggi 32 bit/384 kHz, speaker stereo, mikrofon berjumlah tiga dengan noise reduction.
Dengan fitur yang dimilikinya tersebut membuat ROG Phone 8 Pro ini tidak hanya cocok dijadikan sebagai hp gamin saja, tapi juga cocok dijadikan sebagai hp untuk ngonten.
Demikian spesifikasi ASUS ROG Phone 8 Pro yang dapat kalian ketahui. Dari spesifikasi tersebut tentunya kita bisa melihat apa saj akelebihan yang ada di dalam hp gaming besutan ASUS ini.
Kalian bisa mendapatkan hp ASUS ROG Phone 8 Pro ini dengan harga 15 juta rupiah. Harga tersebut bisa saja berubah tergantung promo vendor dan kebijakan penjual.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: