5 Rekomendasi Foundation di Alfamart untuk Make Up Flawless, Ampuh Tutup Noda, Harga Mulai 10 Ribuan

5 Rekomendasi Foundation di Alfamart untuk Make Up Flawless, Ampuh Tutup Noda, Harga Mulai 10 Ribuan

foundation di Alfamart untuk make up flawless-freepik.com-freepik.com

Adapun coverage dari produk yang satu ini adalah medium, dan untuk hasil coverage yang lebih tinggi kamu bisa menggunakan lebih banyak foundation, sehingga noda-noda hitam di wajah bisa ampuh tertutupi dengan baik. 

BACA JUGA:4 Cushion yang Bagus untuk Kulit Berminyak dan Flek Hitam, Bikin Wajah Mulus Bebas Pori Besar Seharian

BACA JUGA:6 Parfum Murah Tahan Lama di Indomaret, Harum Seharian tanpa Takut Bau Badan

Untuk harganya sendiri, Pixy Stay Last Serum foundation ini dijual dengan harga Rp 50.000.

4. Emina Bare With Me Mineral Mild Foundation

Foundation di Alfamart untuk make up flawless yangs selanjutnya adalah foundation dari Emina. 

Foundation nyaman untuk digunakan sehari-hari, dan lagi memiliki tekstur yang cair, yang cukup mudah dibaurkan, dan hasilnya matte menyatu natural dengan warna kulit, dengan coverage yang baik. 

Foundation ini sudah dilengkapi dengan SPF 25 PA+++, sehingga mampu membantu melindungi kulit dari sinar UV. 

Adapun untuk harga dari foundation yang satu ini adalah sekitar Rp 80.500. 

BACA JUGA:5 Manfaat Masker Lidah Buaya untuk Wajah Usia 50 Tahun Ke Atas, Lengkap dengan Cara Pakainya yang Benar

BACA JUGA:4 Cara Membuat Masker Alami untuk Menghilangkan Flek Hitam secara Permanen, Kulit Mulus Lebih Cerah

5. Viva Cosmetic Liquid Foundation 

Hanya dengan RP 6.800 saja, kamu sudah bisa mendapatkan foundation yang satu ini, yaitu Viva Cosmetic Liquid Foundation. 

Memiliki tekstur yang cair, dan terasa sangat ringan saat digunakan, membuat foundation Viva cocok digunakan sehari-hari. 

Foundation yang satu ini juga cocok untuk kamu yang suka make up natural, karena memiliki coverage yang cukup sheer. Namun jika kamu ingin coverage yang lebih tinggi lagi, maka bisa gunakan lebih banyak. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: