Ini Dia Daftar Jenis Vitamin untuk Lansia dan Rekomendasi Penggunaannya yang Aman Untuk Lansia 50 Tahun

Ini Dia Daftar Jenis Vitamin untuk Lansia dan Rekomendasi Penggunaannya yang Aman Untuk Lansia 50 Tahun

Daftar Jenis Vitamin untuk Lansia --Youtube.com/Kata Dokter

Seperti yang sudah diketahui, vitamin C memiliki banyak khasiat yang bermanfaat, mulai dari menjaga kesehatan tulang hingga memulihkan jaringan tubuh.

8. Vitamin B12 

Vitamin selanjutnya untuk lansia adalah vitamin B12. Jika orang lanjut usia kekurangan vitamin B12, tubuh mudah lelah, anemia berkembang dan kemampuan mengingat menurun.

9. Zat Besi 

Zat besi merupakan vitamin yang bermanfaat untuk mencegah atau mengatasi anemia. Zat ini sangat penting karena dapat membawa oksigen ke seluruh tubuh.

10. Kalium 

Kalium merupakan mineral penting bagi tubuh yang membantu melawan hipertensi. Selain itu, potasium juga berperan penting dalam menjaga kesehatan tulang di usia tua.

11. Vitamin B6 

Vitamin B6 bertanggung jawab atas kesehatan sistem saraf otak, yang berperan penting dalam produksi hormon serotonin.

Lansia dianjurkan mengonsumsi vitamin B6 untuk menjaga kestabilan fungsi otak.

12. Asam folat 

Asam folat terlibat dalam produksi sel darah merah, yang dapat mencegah anemia. Pada orang tua, kekurangan asam folat menyebabkan masalah kognitif.

13. Vitamin A 

Vitamin A sangat bermanfaat untuk perkembangan organ tubuh seperti penglihatan, kulit dan kekebalan tubuh.

Orang lanjut usia yang memiliki masalah kesehatan mata sangat disarankan untuk mengonsumsi vitamin A.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: