Bisa untuk Ojek Online! Inilah 5 Motor Listrik Murah dan Lincah, Nyaman Dikendarai Di Jalan Raya!

Bisa untuk Ojek Online! Inilah 5 Motor Listrik Murah dan Lincah, Nyaman Dikendarai Di Jalan Raya!

Motor Listrik Murah dan Lincah--Instagram/yadea.global

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Kamu seorang driver ojek online, dan butuh motor listrik murah dan lincah, kami memiliki beberapa rekomendasinya untuk kamu.

Saat ini, motor listrik memang sudah menjadi sebuah trend baru di hampir semua kalangan masyarakat, baik kelas atas, kelas menengah dan kelas bawah.

Motor listrik sendiri, dianggap lebih ramah lingkungan dan juga memiliki harga yang lebih terjangkau, selain itu saat ini sudah banyak motor-motor listrik yang lincah dan nyaman dikendarai, ini tentu saja cocok dijadikan ojek online.

Nah, buat kamu yang bingung mencari rekomendasi motor listrik murah dan lincah, berikut kami berikan beberapa rekomendasinya, simak sampai selesai ya guys.

BACA JUGA:Siap Mengaspal! All New Honda Beat 150 2024 Hadir Sebagai Skuter Matic Masa Depan yang Canggih dan Modern!

BACA JUGA:Kabar Gembira Akhirnya Honda Jazz RS 2024 Siap Mengaspal dengan Memperkenalkan Banyak Keunggulan yang Dimiliki

1. Gesits Raya

Rekomendasi motor listrik murah dan lincah urutan pertama, kami memberikan penawaran Gesits Raya yang mungkin bagi sebagian orang nama ini sudah tidak asing lagi.

Gesits sendiri, memang memiliki banyak varian yang ditawarkan di pasaran, dan bentuknya pun beragam dan unik, cocok untuk pengendara yang ingin tampil beda di jalan raya.

Salah satu variannya adalah Gesits Raya, yang belum lama ini diperkenalkan untuk pasar Indonesia, salah satu hal paling mencolok dari Gesits Raya adalah, memiliki desain gahar dimana stangnya memiliki bentuk naked.

Gesits Raya ini, sanggup menempuh jarak hingga 60 kilometer, dengan menggendong bateri jenis Li-NCM 72V 20Ah serta menggunakan dinamo berkapasitas 1.500 watt.

BACA JUGA:Cocok Untuk Ojek Online! 5 Rekomendasi Motor yang Irit Bahan Bakar dan Mesinnya Bandel

BACA JUGA:Cocok Untuk Ojek Online! 5 Rekomendasi Motor Listrik Murah yang Kapasitas Baterainya Besar

2. Yadea G6

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: