3 HP Kelas 1-1.5 Jutaan dengan Spesifikasi Tertinggi Mei 2024, Hadirkan Performa Kencang RAM Hingga 16 GB

3 HP Kelas 1-1.5 Jutaan dengan Spesifikasi Tertinggi Mei 2024, Hadirkan Performa Kencang RAM Hingga 16 GB

HP kelas 1-1.5 jutaan dengan spesifikasi tinggi Mei 2024--freepik.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Tidak lagi mengharuskanmu merogoh kocek dalam, beberapa HP kelas 1-1.5 jutaan dengan spesifikasi tinggi Mei 2024 hadir bersama kualitas yang sulit dipercaya bisa ditawarkan oleh ponsel di harga jual rendah. 

Kehadiran HP dengan karakteristik ini membuatmu dapat membeli HP yang menawarkan performa unggul dari layar yang jernih hingga prosesor kuat di kisaran harga tidak sampai dua juta.

Asal kamu cermat dan pintar untuk memilih ponsel paling worth yang hargana sesuai dengan budget yang kamu siapkan.

Jika kamu kesulitan melakukannya, maka artikel ini akan membantumu untuk menemukan HP murah spesifikasi tinggi melalui daftar rekomendasi HP kelas 1-1.5 jutaan dengan spesifikasi tinggi Mei 2024 berikut ini.

BACA JUGA Midrange Termurah! Berikut Daftar HP Xiaomi Redmi Note Series Terbaik yang Turun Harga, Pakai AMOLED 120 Hz

BACA JUGA Unggul di Storage! Ada ITEL S23+ di Daftar HP ITEL Terbaru RAM 8/256 GB dengan Harga Satu Jutaan, Rilis 2024!

ZTE Blade V40s

Di daftar HP kelas 1-1.5 jutaan dengan spesifikasi tinggi Mei 2024 yang pertama ada ZTE Blade V40s. HP ini hadir dengan ditenagai chipset Unisoc T618 fabrikasi 12 nanometer yang juga dilengkapi kapasitas RAM 6 GB serta memori intelnal 128 GB.

Dengan spesifikasi yang di bawanya, HP ini berhasil meraih skor AnTuTu di angka 210.000 poin.

Smartphone ini juga sudah dibekali dengan dukungan layar AMOLED 6,67 inci dengan resolusi full HD plus. Terdapat juga dukungan triple kamera yang terdiri dari lensa utama 50 MP, depth 2 MP, dan makro 5 MP. 

Untuk supply dayanya HP ini dibekali baterai 4500 mAh yang sudah mendukung fitur 22,5W fast charging. HP ini juga sudah didukung NFC.

Uniknya lagi adalah HP ini tidak mempunyai audio jack, melainkan hanya mengandalkan port USB Type-C.

Terkait harganya sendiri, smartphone pertama dari daftar HP kelas 1-1.5 jutaan dengan spesifikasi tinggi Mei 2024 ini bisa kamu dapatkan mulai 1,3 jutaan saja.

BACA JUGA Simak Review Jujur Kelebihan dan Kekurangan Redmi 13C yang Unggulkan Aspek Visual Impresif, Baca Sebelum Beli!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: