Inilah 4 Warung Tauto Kuliner Legendaris Pekalongan yang Terkenal dan Enak yang Menjadi Incaran Para Artis!

Inilah 4 Warung Tauto Kuliner Legendaris Pekalongan yang Terkenal dan Enak yang Menjadi Incaran Para Artis!

warung tauto kuliner legendaris Pekalongan-ilustrasi warung tauto kuliner legendaris Pekalongan-youtube.com

Nah, bagi kalian yang penasaran akan cita rasa tauto sendiri, kalian bisa nih membelinya di warung tauto kuliner legendaris Pekalongan di bawah ini.

1. Soto Tauto Haji Kunawi

Warung tauto kuliner legendaris Pekalongan yang pertama adalah Soto Tauto Haji Kunawi. Warung ini berlokasi di Gang 5, Klego, Kecamatan Pekalongan Timur, Kota Pekalongan.

Meskipun berlokasi di gang sempit, karena rasa soto khas yang kuat dan begitu kental membuatnya tetap menjadi favorit banyak pengunjung.

Bahkan saking terkenalnya, warung tauto Haji Kunawi ini menjadi incaran para artis dan influencer yang sedang berburu kuliner.

BACA JUGA:Instagramable Parah! Inilah 6 Coffe Shop yang Aesthetic di Pekalongan, Harga Makanan dan Minumannya Terjangkau

BACA JUGA:Cocok untuk Me Time! Inilah 5 Coffe Shop Nyaman di Pekalongan, Ada Minuman Selain Coffe Juga Lho!

2. Soto Tauto Bang Dul

Selain Soto Tauto Haji Kunawi, kalian juga bisa berkunjung ke Soto Tauto Band Dul yang beralamatkan di Jalan Dr. Sutomo, Sokorejo,Kecamatan Pekalongan Timur, Kota Pekalongan.

Berbeda halnya dengan soto tauto Haji Kunawi, soto tautp Bang Dul ini berlokasi dekat dengan pantura atau jalan besar. Sehingga akan sangat mudah ditemukan dan mudah dijangkau.

Menariknya, soto tauto Bang Dul ini tidak hanya menyediakan soto tauco saja, tapi juga menyajikan soto ayam bening, soto daging bening, anke goreng, lontong, nasi, dan lain sebagainya.

Jadi, bagi kalian yang tidak suka dengan soto tauco, kalian bisa mencoba menu lainnya yang ditawarkan di soto tauto bang dul Pekalongan.

BACA JUGA:Rekomendasi 7 Makanan yang Menjadi Kuliner Legendaris Pekalongan Tidak Ada di Daerah Lain yang Wajib Dicoba!

BACA JUGA:Mengenal Oriental Minuman Legendaris di Pekalongan Sejak 1920 yang Masih Viral dan Eksis Sampai Saat Ini!

Karena soto tauto Bang Dul ini menyajikan banyak menu makanan yang enak dan lezat, sudah banyak kalangan artis dan content creator yang menjadi langganan warung ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: