Ngabers Merapat! Yamaha Aerox 155 2024 Hadir dengan Performa Mesin Tangguh, Berikut Simulasi Kreditnya!

Ngabers Merapat! Yamaha Aerox 155 2024 Hadir dengan Performa Mesin Tangguh, Berikut Simulasi Kreditnya!

Yamaha Aerox 155 2024 --Instagram/aerox_modifikasi

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Yamaha Aerox 155 2024 sudah menjadi simbol atau gaya hidup para remaja di perkotaan yang menyukai skuter matic.

Selain memiliki performa mesin bertenaga dan tampilannya yang modern, skuter matic keluaran Yamaha ini juga dibandrol dengan harga yang cukup terjangkau, bisa dikredit juga lho.

Skuter matic keluaran dari Yamaha ini, tidak hanya menjadi sebuah kendaraan roda dua saja, namun juga merupakan sebuah gaya hidup modern bagi para pengendaranya.

Saat ini, generasi terbarunya sudah hadir dengan perkembangan terbaru dengan berbagai penyegaran dan pembaruan yang dilakukan oleh pihak Yamaha.

BACA JUGA: Sesuai Anjuran Bengkel! Inilah 5 Oli yang Bagus untuk Daihatsu Xenia, Harganya Cukup Bersahabat!

BACA JUGA:Tidak Harus Mahal! Inilah 5 Mobil Sedan Keluaran Eropa Murah yang Nyaman, Harganya Mulai Dibawah 100 Juta!

Karena memiliki beberapa keunggulan, banyak muncul pertanyaan dari para pecinta otomotif mengenai kira-kira harganya berapa ya? dan spesifikasinya bagaimana.

Memiliki berbagai model dan juga fitur yang ditawarkan, Yamaha Aerox 155 2024 ini siap menjadi salah satu pilihan utama para pecinta otomotif di pasaran.

Tidak hanya menawarkan kecepatan serta ketangguhan pada mesinnya saja, skuter matic terbaru dari Yamaha ini juga berhasil memikat hati para pecinta otomotif.

BACA JUGA:Sudah Pasti Nyaman! Inilah 5 Mobil Sedan Bekas Murah yang Nyaman, Harganya Dibawah 100 Juta Saja!

BACA JUGA:Solusi untuk Grab Car dan Go Car! Inilah Daftar Mobil Matic untuk Taksi Online yang Harganya Terjangkau

Selain itu, untuk harganya sendiri memiliki harga yang beragam untuk tiap variannya, dan ini akan menjadi penentu dalam membuat keputusan bagi calon pembeli.

Untuk variannya sendiri, Yamaha Aerox 155 2024 ini hadir dengan 3 varian yaitu ada Aerox ABS, Aerox CyberCity dan Aerox Standart, untuk harganya sendiri mulai dari Rp 27 jutaan sampai Rp 30 jutaan.

Secara garis besar, skuter matic keluaran Yamaha ini dibekali dengan mesin berkapasitas 155 cc dengan silinder tunggal, sementara perbedaan masing-masing variannya terletak pada bagian warnanya saja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: