Banyak Khasiat Daun Mengkudu yang Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh, Mampu Mencegah Penyakit Jantung

Banyak Khasiat Daun Mengkudu yang Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh, Mampu Mencegah Penyakit Jantung

khasiat daun mengkudu yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh--Youtube.com/Dokter Fery TV

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Perlu diketahui bahwa berikut ini adalah sejumlah khasiat daun mengkudu yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Daun Mengkudu (Morinda citriolia) dibedakan dari warnanya yang hijau, mengkilat dan daunnya yang besar dan lebat. 

Warga Betawi sering menggunakan daun mengkudu muda sebagai bahan masakan nasi goreng.

Sedangkan di Aceh, daun mengkudu biasanya diolah menjadi salah satu bahan kuliner yang paling enak, yang disebut "en peugaga".

Menurut laporan dari berbagai sumber, berikut adalah beberapa khasiat daun mengkudu yang bermanfaat bagi kesehatan, antara lain:

BACA JUGA:Yuk Simak 8 Khasiat Buah Mengkudu yang Bermanfaat untuk Kesehatan, Ampuh Mengurangi Tekanan Darah Tinggi

BACA JUGA:Wajib Pelajari Tentang 8 Manfaat Jus Buah Mengkudu untuk Kesehatan Mampu Mendukung Kesehatan Jantung

1. Meningkatkan daya tahan tubuh

Daun mengkudu mengandung berbagai jenis antioksidan, seperti flavonoid, tanin, triterpen, kumarin dan vitamin C.

Karena kandungan antioksidannya yang tinggi, daun mengkudu bermanfaat digunakan untuk memperkuat kekebalan tubuh. 

Khasiat daun mengkudu yang bermanfaat membuat tubuh lebih jarang sakit, karena lebih tahan terhadap virus dan bakteri penyebab penyakit.

Selain itu, daun mengkudu diketahui mengandung zat antivirus, antiinflamasi, dan antibakteri yang dapat melindungi tubuh dari infeksi.

2. Menurunkan tekanan darah

Manfaat daun mengkudu untuk menurunkan darah sudah lama dikenal dalam pengobatan tradisional. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: