Perbandingan Poco F6 Dan Poco F6 Pro: HP Terbaru Spesifikasi Gahar tapi Harga Beda Jauh! Mending yang Mana?
Perbandingan Poco F6 Dan Poco F6 Pro -ben's gadget reviews/YouTube-
Hal ini tentunya membuat kemampuan serta kualitas merekam kedua smartphone ini berbeda cukup signifikan.
Dalam pengaturan maksimum, kamera belakang Poco F6 hanya bisa merekam di resolusi 4K dengan 60 FPS. Sementara Poco F6 Pro sudah bisa di 8K 24FPS.
Dari segi warna, Poco F6 terlihat lebih cerah dan realistis, serta memiliki detail yang cukup tajam.
Sementara warna pada Poco F6 Pro lebih terkesan tajam dengan saturasi warna yang hangat, dan detail yang sama seperti Poco F6.
BACA JUGA: Pilihan Smartwatch 100 Ribuan Tahan Air Hingga 5 Meter! Cocok Untuk Renang dan Aktivitas Outdoor
BACA JUGA: Deretan Smartwatch Harga 1 Jutaan Layar AMOLED Ultra, Tampilan Jernih Bikin Informasi Mudah Terbaca!
Perbandingan Harga
Meski belum masuk ke pasar Indonesia, namun di perkirakan harga dari variasi Poco F6 adalah sekitar 5,2 jutaan rupiah hingga 5,7 jutaan rupiah.
Sementara Poco F6 Pro bisa mencapai 5,7 hingga 6 dan hampir 7 jutaan rupiah. Harga ini mengambil sampel pada harga pasar Asia Pasifik, terutama Malaysia.
Dari perbandingan Poco F6 dan Poco F6 Pro tadi serta harga segitu, kira-kira mana yang lebih worth to buy jika resmi masuk ke Indonesia?
Semuanya tergantung dengan preferensi serta budget masing-masing, karena dari kedua smartphone ini tentu ada beberapa point yang bisa menjadi pertimbangan.
Namun sayangnya, kabar yang berseliweran kini hanya akan ada Poco F6 yang resmi meluncur di Indonesia, sementara Poco F6 Pro tidak masuk secara resmi. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: