Cocok untuk Keluarga Kecil! Inilah 5 Mobil 2 Baris yang Harganya Murah, Dijamin Nyaman Banget!

Cocok untuk Keluarga Kecil! Inilah 5 Mobil 2 Baris yang Harganya Murah, Dijamin Nyaman Banget!

Mobil 2 Baris yang Harganya Murah--Instagram/mm.garage888

Honda Brio sendiri, dulu ketika masuk ke Indonesia masih berstatus sebagai mobil CBU karena diimpor langsung dari Thailand, namun setelah itu diproduksi secara lokal sampai saat ini.

Banyak anak muda tertarik dengan mobil ini, karena beberapa hal, mulai dari harganya terjangkau, konsumsi bahan bakarnya irit, mesinnya cukup bandel dan perawatan mesinnya pun cukup murah.

BACA JUGA:Nyesel Baru Tau Sekarang! Ternyata Begini Tips Merawat Motor Tanpa Ke Bengkel, Driver Ojek Online Wajib Tau

BACA JUGA:Psikologi Warna Motor! Ternyata Begini Karakter Seseorang Berdasarkan Warna Motor yang Dipilih

3. Daihatsu Ayla

Rekomendasi mobil 2 baris yang harganya murah selanjutnya ada Daihatsu Ayla, mobil yang sudah ada sejak kurang lebih 10 tahun di Indonesia ini, bisa banget kamu jadikan bahan pertimbangan.

Daihatsu Ayla sendiri, hadir dengan tampilan yang terlihat cukup sporty, dengan ini membuatnya cocok banget untuk para anak-anak muda.

Mengenai dapur pacu atau mesinnya sendiri, Daihatsu Ayla dibekali mesin berkapasitas 1.200 cc, yang dikenal cukup bertenaga dan irit bahan bakar.

Mobil ini, cocok banget bagi para pemula, khususnya mereka yang baru pertama membeli mobil, karena perawatannya pun tidak terlalu susah.

BACA JUGA:Awas, Jangan Sampai Tertipu! Ternyata Begini Ciri-Ciri Aki Motor yang Palsu, Pastikan Teliti Sebelum Beli

BACA JUGA:Anti Panas dan Hujan! 5 Jaket Motor Touring Brand Lokal Terbaik dan Berkualitas dengan Harga Mulai 200 Ribuan

4. Toyota Yaris

Selanjutnya, ada Toyota Yaris yang sudah hadir sejak lama dan memiliki beberapa generasi, untuk generasi pertamanya dikenal sebagai Yaris Bakpao, kemudian Yaris Lele dan Yaris Joker.

Toyota Yaris juga hadir dengan banyak pilihan warna, mulai dari warna-warna dasar seperti hitam dan putih, serta warna lain yang terlihat colorfull.

Mesinnya sendiri, dibekali dengan mesin berkapasitas 1.500 cc, yang dikenal cukup bandel dan bertenaga, membuatnya layak dipertimbangkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: