5 Tempat Makan di Semarang Bawah dan Atas yang Cocok untuk Sarapan, Ada Soto hingga Asem-asem

5 Tempat Makan di Semarang Bawah dan Atas yang Cocok untuk Sarapan, Ada Soto hingga Asem-asem

5 Tempat Makan di Semarang Bawah dan Atas yang Cocok untuk Sarapan, Ada Soto hingga Asem-asem -Youtube.com/ARROHMANMAIL-

2. Nasi Ayam Bu Nyoto

Tempat makan di Semarang yang kedua adalah Nasi Ayam Bu Nyoto. Sesuai namanya, tempat makan ini menyajikan nasi ayam yang khas untuk disantap saat sarapan.

Di sana, Anda bisa menikmati sajian makanan yang memadukan ayam, nasi, sayur labu dan kuah yang gurih. Sekilas, menu yang ditawarkan memang hampir mirip dengan nasi liwet yang ada di Solo.

Meskipun begitu, nasi ayam yang tersedia di sana memiliki cita rasa tersendiri dengan berbagai lauk yang bisa dipilih sebagai pelengkapnya. Harga menu per porsinya di Soto Ayam Khas Semarang Pak Man mulai dari Rp 15 ribu.

Lokasi: Jalan MT Haryono, Peterongan, Semarang Selatan, Kota Semarang, Jawa Tengah.

BACA JUGA:Liburan ke Solo? Inilah 5 Rekomendasi Resto di Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar yang Dilengkapi Kolam Renang

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Terbaru dan Terpopuler di Dieng Wonosobo yang Wajib Dikunjungi Para Wisatawan

3. Warung Pecel Bu Sumo

Tempat makan di Semarang yang ketiga adalah Warung Pecel Bu Sumo. Sesuai namanya, tempat makan ini menawarkan pecel dengan cita rasa yang gurih dengan pilihan lauk sesuai selera.

Di sana, Anda bisa menikmati menu pecel dengan bumbu kacang yang disiram di atas berbagai jenis sayuran. Meskipun begitu, nasi ayam yang tersedia di sana memiliki cita rasa tersendiri dengan berbagai lauk yang bisa dipilih sebagai pelengkapnya. 

Harga menu per porsinya di Warung Pecel Bu Sumo mulai dari Rp 8 ribu.

Lokasi: Jalan Kyai Saleh No 10 Mugassari, Semarang Selatan, Kota Semarang, Jawa Tengah.

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Terbaru dan Terpopuler di Wonogiri yang Menarik Para Wisatawan, Harga Tiket Masuk Cuma 5 Ribu

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Air Terjun Tertinggi di Jawa Timur dengan Panorama Alam yang Menarik Para Wisatawan

4. Nasi Kuning Pasundan 1

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: