Penderita Kolesterol Wajib Baca! Ini Dia 4 Jus Buah Penurun Kolesterol Jahat, Turunkan Kolesterol Dengan Cepat

Jumat 24-11-2023,09:25 WIB
Reporter : Nasim
Editor : Wahyu Hidayat

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Berikut ini jus buah penurun kolesterol jahat yang dapat konsumsi dan tentunya aman digunakan.

Kolesterol merupakan senyawa yang diproduksi di dalam hati dan memiliki berbagai fungsi seperti pembentukan sel, hormon, dan vitamin D.

Namun, tahukah kamu bahwa ada berbagai jenis kolesterol? Ditambah lagi, kolesterol yang tinggi di dalam tubuh juga akan memberikan dampak buruk, salah satunya masalah kesehatan serius seperti penyakit jantung dan stroke? 

Dilansir melalui Healthline, penyebab kolesterol tinggi juga sering dikaitkan dengan beberapa makanan yang memiliki kandungan kolesterol tinggi.

Makanan dimaksud, seperti olahan dari pemanis buatan hingga daging olahan yang dapat meningkatkan risiko penyakit jantung dan masalah kesehatan serius lainnya.

Oleh karena itu, asupan buah dan sayur sangat dibutuhkan untuk menurunkan kolesterol dalam tubuh. 

Salah satu cara untuk menurunkan kolesterol adalah dengan meminum jus buah.

Apa saja rekomendasi jus buah penurun kolesterol dan apa saja kandungan baik dalam buah-buahan tersebut? Simak informasinya berikut ini.  

BACA JUGA:Wajib Kamu Coba Sehari-hari, Ini Dia Cara Menurunkan Kolesterol dengan Cepat dan Ampuh

BACA JUGA:Berikut Ini Daftar Makanan dan Minuman Penurun Kolesterol yang Harus Kamu Ketahui, Bisa Dicoba Sehari-hari

1. Jus Jeruk Nanas Wortel Wortel

Jus buah dari nanas, wortel, dan jeruk ini bisa jadi referensi untuk membantu menurunkan kolesterol jahat dalam tubuh

Bahan-bahan

- Buah nanas dipotong kecil-kecil

- Buah jeruk dipotong kecil-kecil 

Kategori :