7 Alasan Kenapa Samsung A03s Masih Layak dibeli untuk 2024 Ini, Harga Murah Salah Satunya!

Jumat 05-01-2024,14:40 WIB
Reporter : Ady Prasetyo
Editor : Dony Widyo

Untuk dapur pacunya sendiri, smartphone yang kelas ekonomis dari Samsung ini telah ditenagai chipset Unisoc Tiger T606.

Chipset ini merupakan chipset entry-level yang mampu memberikan performa yang cukup baik untuk penggunaan sehari-hari.

BACA JUGA:Yuk Bikin Dapur Lebih Berwarna dengan Kulkas Bespoke Samsung, Bisa Custom Model Sesuka Hati!

BACA JUGA:Samsung Chromebook 4 Jadi Laptop Ringan yang Cocok untuk Anak kuliah, Punya Baterai Awet dan Harga Ekonomis!

Samsung A03S ini tersedia dalam dua varian RAM, yaitu 3GB dan 4GB. Varian RAM 3GB sudah cukup untuk menjalankan aplikasi dan game ringan.

Sedangkan varian RAM 4GB cocok untuk pengguna yang membutuhkan performa yang lebih baik.

7. Dukungan software yang lama

Samsung A03s mendapatkan dukungan software selama dua tahun. Hal ini berarti Samsung A03s akan mendapatkan pembaruan sistem operasi hingga tahun 2024.

Nah, itulah dia 5  alasan Kenapa Samsung A03s masih layak dibeli untuk 2024 ini. Secara keseluruhan, Samsung A03s merupakan smartphone entry-level yang menawarkan spesifikasi yang mumpuni dengan harga yang terjangkau. (*)

Kategori :