Sehingga darah yang mengalir ke seluruh tubuh bersih tanpa mengandung racun tertentu.
6. Buah Apel Merah
Terakhir, buah apel merahjuga termasuk dapat menyehatkan organ ginjal. Sebab terdapat serat pektin yang ada di dalamnya.
Buah apel merah yang rutin dikonsumsi bisa mengurangi risiko kerusakan pada organ ginjal. Sehingga kadar kreatinin dalam darah tetap dalam kondisi normal.
BACA JUGA:Miliki Kandungan Kalsium untuk Tumbuh Kembang Anak, Inilah 6 Manfaat Mengonsumsi Brokoli untuk Anak
Adapun kadar kreatinin normal untuk laki-laki pada kisaran 0,5 sampai 1,2 mg/dL. Sementara untuk perempuan berada pada kisaran 0,5 mg/dL sampai 1,1 mg/dL.
Itulah beberapa buah pencegah kreatinin tinggi dalam darah. Kamu perlu mengonsumsinya agar kesehatan gijal terus terjaga. (*)