Ketahui Sekarang Juga, Inilah 9 Manfaat Bunga Anggrek untuk Kesehatan, Salah Satunya Mampu Cegah Penuaan

Ketahui Sekarang Juga, Inilah 9 Manfaat Bunga Anggrek untuk Kesehatan, Salah Satunya Mampu Cegah Penuaan

Ketahui Sekarang Juga, Inilah 9 Manfaat Bunga Anggrek untuk Kesehatan, Salah Satunya Mampu Cegah Penuaan--Freepik

RADARPEKALONGAN - Pada artikel kali ini akan dibahas tentang beberapa manfaat bunga anggrek untuk kesehatan. Ternyata, disamping keindahan bunganya, anggrek juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Anggrek menjadi salah satu tanaman hias yang kerap dijadikan pilihan untuk menghiasi halaman rumah maupun sebagai dekorasi untuk mempercantik ruangan di dalam rumah.

Oleh karena itu, tak jarang para pecinta tanaman hias rela merogoh kocek yang dalam agar bisa mendapatkan koleksi bunga anggrek favorit mereka.

Ternyata, selain dapat dijadikan hiasan bunga anggrek juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Hal tersebut dikarenakan, bunga anggrek memiliki kandungan sifat antibiotik dan diyakini oleh beberapa peneliti dapat dijadikan sebagai obat alami.

Cara pengolahan bunga anggrek untuk kesehatan pun cukup mudah, cukup tumbuk beberapa bunga anggrek lalu tambahkan ke berbagai campuran herbal lainnya.

Baca Juga: Begini Cara Aplikasi Pupuk Dekastar untuk Tanaman Anggrek Agar Rajin Berbunga dengan Lebat

Berikut ini ada beberapa manfaat bunga anggrek untuk kesehatan yang dapat kalian ketahui.

Manfaat Bunga Anggrek untuk Kesehatan

1. Meredakan Masalah Pernapasan

Manfaat bunga anggrek untuk kesehatan yang pertama yaitu dapat meredakan masalah pernapasan.

Bunga anggrek jenis gading diketahui dapat dimanfaatkan sebagai obat untuk mengatasi masalah pernapasan seperti, alergi, asma hingga disentri.

Cara pengolahannya yaitu dengan menghaluskan beberapa bunga anggrek, kemudian rebus hingga mendapatkan ekstraknya.

2. Meredakan Demam

Manfaat bunga anggrek untuk kesehatan yang selanjutnya yaitu mampu meredakan demam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: