Wajib Punya! 5 Serum yang Bagus untuk Kulit Berjerawat, Bikin Kulit Kembali Sehat dan Bebas Noda Membandel

Wajib Punya! 5 Serum yang Bagus untuk Kulit Berjerawat, Bikin Kulit Kembali Sehat dan Bebas Noda Membandel

Ilustarasi Serum yang Bagus untuk Kulit Berjerawat-Deny Ardi-Youtube

RADARPEKALONGAN - Kamu masih cari serum yang bagus untuk kulit berjerawat? Cocok sekali kalau kamu ingin tahu serum yang bagus, simak selengkapnya dalam artikel berikut ini.

Masalah kulit berjerawat bisa saja terjadi pada pria atau wanita. Untuk meminimalisir terjadinya jerawat, kamu bisa menggunakan produk serum secara rutin, agar bisa mengurangi resiko timbulnya jerawat.

Untuk kamu yang masih berjuang dengan masalah kulit wajah jerawat, bisa gunakan serum yang bagus untuk kulit berjerawat.

Serum untuk kulit berjerawat biasanya sudah diformulasikan secara khusus dengan bahan yang bisa mengurangi sebum dan membersihkan pori-pori serta ati bakteri.

BACA JUGA:5 Manfaat Serum Vitamin C yang Bagus untuk Mengatasi Wajah Berjerawat, Juga Efektif Mencerahkan Wajah!

BACA JUGA:4 Serum Vitamin C untuk Menghilangkan Jerawat dan Bekasnya, Bikin Kulit Kembali Mulus Tanpa Noda

Bahan-bahan untuk mengatasi kulit berjerwat, misalnya ada salicylic acid (BHA), centella asiatica atai cica, green tea dan tea tree. 

Serum yang mengandung bahan tersebut, dapat bermanfaat untuk mengobati kulit wajah berjerawat. 

Berikut ini adalah varian produk serum yang bagus untuk kulit berjerawat, bisa membuat kulit kamu kembali mulus tanpa bekas noda membdandel

Rekomendasi Serum yang Bagus untuk Kulit Berjerawat

1. Serum Laneige Fresh Calming 

Serum Laneige Fresh Calming mengandung bahan Lychee Extract dan Seep Sea Water yang dapat berfungsi untuk menghdrasi dan menyejukan kulit.

Laneige Fresh Calming Serum juga dapat bekerja untuk menguatakan lapisan pertahanan kulit agar lebih seimbang dan sehat.

BACA JUGA:Serum Vitamin C Terbaik 2023, Dapat Cegah Jerawat dan Tanda Penuaan Wajah Sejak DIni!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: