Ketahuilah! 3 Senam Mengecilkan Paha dan Perut yang Bisa Dilakukan di Sore Hari Sepulang Kerja

Ketahuilah! 3 Senam Mengecilkan Paha dan Perut yang Bisa Dilakukan di Sore Hari Sepulang Kerja

senam mengecilkan paha dan perut-freepik.com-freepik.com

Biasanya gerakannya dilakukan berulang, menggunakan teknik pernafasan oksigen yang cepat dan biasanya menggunakan durasi waktu sekitar 20-30 menit.

Nah untuk kamu yang tidak dapat menyempatkan diri untuk melakukannya di luar dengan mengikuti kelas senam, kamu bisa meihat intruksinya di youtube atau paltform video lainnya.

BACA JUGA:3 Variasi Jus Timun untuk Diet yang Bisa Bikin Celana Kamu Makin Longgar

2. Senam Lantai

Sesuai dengan namanya, senam lantai adalah suatu olahraga yang gerakannya dilakukan di lantai. Biasanya untuk melakukan gerakan ini kamu akan membutuhkan matras sebagai alas. 

Manfaat melakukan senam lantai:

  • Meningkatkan kelenturan tubuh
  • Menjaga kekuatan otot
  • Membakar lemak di dalam tubuh termasuk paha dan perut
  • Memperbaiki mood, sebab senam ini dilakukan dengan sangat teliti dan penuh kesabaran

Adapun beberapa senam lantai yang bisa kamu lakukan:

  • Sikap lilin

Gerakan yang satu ini akan melatih keseimbangan tubuh kita. Sikap lilin ini bertumpu pada punggungng bagian atas dan pinggul, dan kamu bisa merasakan perut serta pahamu mengencang nantinya. 

BACA JUGA:Bye Perut Buncit dan Hai Kulit Glowing, Inilah 3 Minuman Diet Alami yang Kaya akan Manfaat

Nah untuk melakukannya, pertama-tama baringkan dulu tubuhmu di atas matras. Angkat kaki sampai bagian pinggul ke arah atas, letakkan bagian pinggul di bawah pinggul untuk menupang tubuhmu. 

Pertahankan posisi ini selama 10 detik, usahakan kaki dan tubuhmu tidak jatuh saat melakukannya. 

  • Bridge

Gerakan yang satu ini bertujuan untuk membantu mengencangkan otot perut, pinggul, paha dan bokong. Gerakan ini sebenarnya hampir sama seperti kayang, hanya saja kamu tdak perlu mengangkat tubuh seluruhnya. 

Cara melakukannya adalah diawali dengan poisis tidur telentang, tangan berada di samping badan dan telapak menghadap ke lantai. 

BACA JUGA:6 Cemilan Orang Diet di Malam Hari yang Tetap Aman dan Ga Bikin Gendut, Salah Satunya Popcorn

Tekuk lutut bersamaan dengan kamu mengangkat tubuhmu ke atas, sementara itu tubuh hanya ditopang oleh punggung bagian atas dan telapak kaki. Tahan posisi ini selama kurang lebih 10-30 detik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: