Cara Istighfar yang Benar agar Mendapat Fadhillah Rezeki, Wajib untuk Diamalkan!

Cara Istighfar yang Benar agar Mendapat Fadhillah Rezeki, Wajib untuk Diamalkan!

Cara Istighfar yang Benar-freepik-freepik

BACA JUGA:Mudah Dapat Keturunan dan Rezeki! Inilah 3 Keutamaan Istighfar yang Wajib Kamu Ketahui

3. Sayyidul Istighfar

"Allahumma anta Rabbi, Laa ilaha illa anta, Khalaqtani wa ana abduka, wa ana 'ala ahdika wa wahdika, mas tatha'tu, audzubika min syarri ma shana'tu, abu'u laka bi ni'matika wa abu'u laka bi dzanbi. Faghfirli, fainnahu la yaghfirudz dzunuba illa anta".

Yang Artinya "Yaa Allah, Engkaulah pemeliharaku. Tiada sesembahan kecuali Engkau. Engkau ciptakan aku dan aku adalah Hamba-Mu. Dan aku bersedia pada kesepakatan dan perjanjian dengan-Mu, semampuku. Aku berlindung kepada engkau dari keburukan yang aku perbuat. Aku bertaubat kepada-Mu dan aku bertaubat kepada-Mu dengan dosa-Ku. Maka, ampunilah aku karena tiada yang mampu mengampuni dosa kecuali Engkau".

Itulah beberapa cara istighfar yang benar atau bacaan istighfar yang benar yang bisa kamu terapkan ketika sedang berdzikir istighfar. (jml)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: