Dijamin Tidak Pahit! 3 Cara Memasak Daun Pepaya Agar Tidak Pahit, Mau Tau?
Cara Memasak Daun Pepaya Agar Tidak Pahit-youtube-youtube
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Bagi anda yang ingin tau cara memasak daun pepaya agar tidak pahit, membaca artikel ini adalah keputusan yang tepat karena kita akan membahasnya.
Daun pepaya terkenal akan rasanya yang sangat pahit dan tidak sedap, akan tetapi daun ini memiliki banyak sekali khasiat untuk kesehatan.
Karena manfaat yang sangat banyak untuk kesehatan maka dari itu kita dianjurkan untuk mengkonsumsi daun pepaya secara rutin agar badan sehat.
Akan tetapi karena rasa pahit yang ada dalam daun pepaya ini membuat kita mengurungkan niat untuk mengkonsumsinya secara rutin.
Tapi tenang, ternyata ada cara yang bisa dilakukan agar daun pepaya ini bisa dihilangkan rasa pahitnya dengan berbagai teknik.
Berikut ini adalah teknik dan cara memasak daun pepaya agar tidak pahit yang harus kamu ketahui agar masakan daun pepaya makin sedap.
BACA JUGA:Wajib Tahu! Ini 2 Efek Samping Daun Pepaya yang Sangat Berbahaya, Jangan Sembarangan Konsumsi Ya
BACA JUGA:Berbahaya! Ini 2 Efek Samping Minum Air Rebusan Daun Pepaya,Konsumsi dengan Hati-Hati Ya
Cara Memakan Daun Pepaya Agar Tidak Pahit
1. Mencucinya dengan Garam Krosok
Garam krosok adalah garam yang masih belum diolah yang baru saja di saring dari air laut sehingga teksturnya masih cukup kasar.
Rasa asin yang terkandung di dalam garam krosok ini mampu untuk menghilangkan rasa pahit yang terdapat di setiap lembar daun pepaya.
Caranya adalah dengan meletakkan beberapa lembar daun pepaya kedalam suatu wadah kemudia taburkan garam krosok lalu remas-remas daun pepaya dengan garam.
2. Merebusnya Bersamaan dengan Daun Jambu Biji
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: