Mamah Muda Wajib Tahu! Inilah 6 Jenis Buah untuk Ibu Hamil dan Janin, Manfaatnya Jarang Diketahui

Mamah Muda Wajib Tahu! Inilah 6 Jenis Buah untuk Ibu Hamil dan Janin, Manfaatnya Jarang Diketahui

buah untuk ibu hamil dan janin-ilustrasi buah untuk ibu hamil dan janin-freepik.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Penting bagi kalian untuk mengetahui jenis buah untuk ibu hamil dan janin. Sebab, salah satu cara menjaga kesehatan ibu hamil dan janin yakni mengonsumsi buah-bauahn segar.

Namun, tidak semua jenis buah aman dikonsumsi ibu hamil. Ada beberapa diantaranya yang wajib dihindari karena dapat menyebabkan komplikasi yang tentunya berbahaya untuk bunda dan perkembangan janin.

Lantas apa saja jenis buah untuk ibu hamil dan janin dan apa saja manfaatnya? Yuk kita simak informasinya di bawah ini.

1. Semangka

Buah untuk ibu hamil dan janin yang pertama adalah semangka. Sebab, semangka ini merupakan salah satu buah yang kaya akan air.

BACA JUGA:Ini Dia 6 Jenis Buah yang Aman dikonsumsi Ibu Hamil untuk Menjaga Imun Tubuh agar Tetap Sehat

BACA JUGA:Catat Nih! 6 Manfaat Buah Sirsak untuk Ibu Hamil yang Jarang Diketahui

Sehingga bunda akan terhindar dari dehidrasi yang mana dapat mencukupi kebutuhan cairan dan tentunya dapat menganggu tumbuh kembang janin.

Selain itu, buah ini juga mengandung beberapa nutrisi seperti vitamin  A, C, B6, kalium, dan magnesium yang mana dapat memperkuat tulang ibu dan janin.

Tidak hanya itu saja, kandungan yang ada di dalam buah semangka ini juga dikalim dapat membantu menangkal morning sickness ketika bunda memasuki usia kehamilan di trimester pertama dan kedua.

Sementara itu, pada trimester ketiga, buah ini dipercaya dapat mengurangi bengkak dan kram pada tangan, kaki, serta otot.

BACA JUGA:Simak Ini! 5 Khasiat Timun Suri untuk Ibu Hamil dan Janin, Hati-Hati Ada Efek Samping Kalau Makan Berlebihan

BACA JUGA:Ibu Hamil Sehat, Bayipun Sehat! Ini Dia 8 Manfaat Timun Suri untuk Kesehatan Ibu Hamil

2. Buah Naga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: