Berikut Ini 6 Sayuran Diet Pengganti Nasi, Bikin Kenyang tanpa Takut Gendut

sayuran diet pengganti nasi-kamranaydinov/freepik.com-freepik.com
Hal ini karena serat yang ada di dalam brokoli memang bisa memberikan rasa kenyang, jadi kamu tidak akan mudah lapar setelah mengonsumsinya.
2. Kembang kol
Sayuran yang kedua ini mirip dengan brokoli, dan jika kamu merebus sayuran ini sebenarnya kamu dapat memperoleh tekstur yang mirip seperti nasi.
Kembang kol, memiliki kandungan serat dan karbohidrat yang bisa menjadi sayuran pengganti nasi, bahkan kandungan keduanya cukup tinggi.
Saat mengonsumsi kembang kol yang direbus kamu akan merasa kenyang. Rasa kenyang yang timbul ini dapat mengurangi nafsu makan.
BACA JUGA:Detox Tubuh dengan Ramuan Diet dari Lemon, Praktis dan Efektif Hilangkan Lemak Membandel
BACA JUGA:Diet yang Salah Bikin BAB Susah! Jangan Panik dan Bingung, Begini Cara Mengatasinya
Akibat yang ditimbulkan dari berkurangnya nafsu makan adalah kamu akan terhindar dari makan yang secara berlebihan, atau makan yang secara terus menerus yang tentunya tidak baik.
3. Kubis
Selanjutnya kamu dapat mengonsumsi sayur kubis atau kol untuk memberikan rasa kenyang seperti makan nasi.
Sayuran yang satu ini juga dapat meningkatkan kesehatan pencernaan. Di dalam kubis mengandung sejumlah serat tidak larut yang masih aman untuk usus, dan juga sejenis karbohidrat yang tidak mudah dipecah oleh usus.
Maka dari itu jika kamu mengonsumsi kubis atau kol rebus, maka akan menimbulkan rasa kenyang yang sangat berpengaruh baik untuk diet.
BACA JUGA:Banyak Ditanyakan, Apakah Kuning Telur Bagus untuk Diet? Begini Pejelasannya
4. Zucchini
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: